Ciri-ciri Penerima BLT UMKM Rp 1,2 Juta, September 2021 Banpres BPUM Cuma Cair ke 500 Ribu Orang, Cek di Sini

- 8 September 2021, 04:30 WIB
ILUSTRASI - Ciri-ciri penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta, September 2021 Banpres BPUM cuma cair ke 500 ribu orang, cek di sini.
ILUSTRASI - Ciri-ciri penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta, September 2021 Banpres BPUM cuma cair ke 500 ribu orang, cek di sini. /PIXABAY/EmAji

Merasa memenuhi syarat dan tidak masuk golongan daftar hitam? Simak beberapa ciri-ciri penerima BLT UMKM 2021 yang akan cair ke 500 ribu orang bulan ini.

Baca Juga: Ditutup Minggu Depan, Cek Cara Daftar BLT UMKM Online DKI dan 3 Data Wajib Agar Lolos Dapat BPUM Rp 1,2 Juta

Ciri-ciri pertama, penerima BLT UMKM Rp 1,2 juta mendapatkan SMS resmi dari BRI. Contoh SMS penerima Banpres BPUM sebagai berikut:

"Nasabah Yth. Anda terdaftar sebagai penerima Banpres Produktif (BPUM). Untuk verifikasi dan pencairan silakan menghubungi kantor BRI terdekat dengan membawa e-ktp"

Ciri-ciri kedua, NIK KTP terdaftar sebagai penerima BLT UMKM di link Eform BRI. Untuk memastikannya, kamu harus mengecek di link eform.bri.co.id/bpum.

Baca Juga: Link Daftar BLT UMKM Online DKI Jakarta September 2021, Cek 8 Ketentuan Ini Agar BPUM Rp 1,2 Juta ke Rekening

Cara mengecek penerima BLT UMKM di Eform BRI yaitu:

- Buka link eform.bri.co.id/bpum.
- Isi NIK KTP dan kode verifikasi pada kolom yang tersedia.
- Klik "Proses Inquiry".
- Selanjutnya, akan muncul keterangan mendapat BLT UMKM atau tidak.

Baca Juga: Penerima BPUM Rp 2,4 Juta Dapat BLT UMKM September 2021? Cek Syarat dan Cara Pencairan Uang Rp1,2 Juta Berikut

Ciri-ciri ketiga, orang yang mendapatkan BLT UMKM Rp 1,2 juta terdaftar di link BNI. Berikut link BNI dan cara mengeceknya:

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah