Daftar Universitas yang Akan Menawarkan Kelas Bahasa Korea dengan 'Learn Korean with BTS'

- 12 Agustus 2020, 23:29 WIB
Bangtan Boys (BTS)
Bangtan Boys (BTS) /Instagram.com/@bts.bighitofficial

Berita DIY - Tidak hanya berkiprah di dunia hiburan, kini Bnagtan Boys atau yang dikenal dengan BTS melebarkan sayapnya ke dunia pendidikan. Big Hit Entertainment selaku agensi yang menaungi boy grup yang tengah mendunia yakni BTS telah memprogramkan belajar Bahasa Korea bersama BTS (Learn Korean with BTS).

Big Hit Education yang dipayungi Big Hit Entertainment menandatangani kemitraan dengan Korea Foundation dan Hankuk University of Foreign Studies untuk menghadirkan program belajar Bahasa Korea 'Learn Korean with BTS' pada Rabu, 12 Agustus 2020. Program belajar ini akan ditawarkan ke sejumlah universitas di luar negeri yang memiliki Kelas Bahasa Korea.

Baca Juga: T-Shirt OBEY yang Dikenakan J-Hope BTS dalam Photo Teaser 'Dynamite' Sold Out Kurang dari Lima Menit

Dilansir dari Soompi, sejumlah perguruan tinggi akan menggunakan 'Learn Korean with BTS' untuk Kelas Bahasa Korea mereka. Berikut daftar universitas yang akan menawarkan Kelas Bahasa Korea dengan 'Learn Korean with BTS':

1. Middlebury College (Amerika Serikat)

2. École normale supérieure (Prancis)

3. EDHEC Business School (Prancis)

4. Ain Shams University (Mesir)

5. University of Languages and International Studies (Vietnam)

Halaman:

Editor: Nia Sari

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x