BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3 Kapan Cair? Ini Kata Menaker, Cek Subsidi Gaji Karyawan di kemnaker.go.id

- 27 Mei 2021, 12:40 WIB
BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 kapan cair? Ini kata Menaker Ida lengkap dengan cara cek daftar penerima BSU Subsidi Gaji.
BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 kapan cair? Ini kata Menaker Ida lengkap dengan cara cek daftar penerima BSU Subsidi Gaji. /bpjsketenagakerjaan.go.id

Baca Juga: Hore! BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp600 Ribu per Bulan Cair Lagi? Ini Cara Cek Penerima BSU Subsidi Gaji

"Realisasi kita sudah 98,92 persen, jadi sudah hampir 100 persen. Ada sedikit yang karena kita sudah tutup buku harus dikembalikan pada kas negara, jika memang sudah memenuhi syarat kami akan ajukan kembali ke Kementerian Keuangan untuk bisa diproses," kata Ida dikutip dari Antara, Minggu 21 Februari 2021.

Karyawan yang ingin dapat bantuan ini sebaiknya bersabar untuk menantikan kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan termin 3 ini akan cair.

Sebab, Kementerian ketenagakerjaan masih menunggu persetujuan dan kebijakan Kementerian Keuangan.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Cair? Maaf 5 Rekening Bank Ini Gagal Ditransfer BSU Subsidi Gaji Karyawan

Karyawan yang berhak dapat BSU Subsidi Gaji Rp2,4 juta ini aka mendapatkan SMS melalui nomor HP  yang terdaftar di BP Jamsostek begitu bantuannya sudah ditransfer ke rekening.

Sebenarnya, karyawan juga bisa cek online daftar penerima bantuan ini melalui link yang disediakan BP Jamsostek atau Kemnaker.

Cara Cek Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Termin 3

  • Buka website resmi Kementerian Ketenagakerjaan di link kemnaker.go.id
  • Pada pojok kanan atas, klik Daftar
  • Jika belum memiliki akun, klik Daftar Sekarang yang terdapat pada bagian bawah kolom masuk
  • Mulai isi data diri, masukkan NIK, Nama Orang Tua, Email, Nomor HP, Password, kemudian klik
  • Daftar Sekarang
  • Apabila sudah selesai, sistem akan mengirimkan kode OT melalui SMS ke nomor HP pendaftar
  • Lakukan aktivasi akun, masuk kembali ke website, dan klik Masuk pada bagian pojok kanan atas website
  • Lanjutkan pengisian formulir dengan lengkap
  • Setelah lengkap, akan muncul status pemberitahuan pada dashboard, apakah pendaftar masuk dalam daftar penerima bantuan BLT Subsidi Gaji yang diusulkan BPJS Ketenagakerjaan ke Kemnaker atau tidak.
  • Apabila nama pendaftar sudah terdaftar dalam sistem Kemnaker, namun belum mendapatkan bantuan Subsidi Gaji, dapat melakukan Kirim Aduan untuk menyampaikan keluhannya.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Cair? Cek Bocoran Kapan dan Karyawan yang Dapat BSU Subsidi Gaji di Sini

Bantuan Subsidi Gaji ini juga hanya cair ke karyawan yang memenuhi syarat yang sudah ditetapkan, yakni sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x