BLT BPJS Ketenagakerjaan Segera Cair Lagi? Simak Syarat Dapat dan Cara Cek Bantuan Ini

- 11 Mei 2021, 20:30 WIB
BLT BPJS Ketengakerjaan belum cair, lapor melalui link berikut
BLT BPJS Ketengakerjaan belum cair, lapor melalui link berikut /instagram.com/ @kemnaker

BERITA DIY - BLT BPJS Ketenagakerjaan akan kembali cair di tahun 2021 untuk 48.965 orang. Program ini masih sama seperti program pada tahun sebelumnya.

Dikutip dari Portal Agregasi Berita BPJS Ketenagakerjaan, anggaran bagi bantuan sosial ini menunggu proses disetujui oleh Kementerian Keuangan dan akan siap cair bagi yang belum menerima bantuan di tahun sebelumnya.

Kemnaker bersama pihak BPJS hingga saat ini sedang mengajukan pencairan dana BLT BPJS Ketenagakerjaan kepada Kemenkeu.

Baca Juga: BST Rp 300 Ribu per KK Diperpanjang hingga Mei 2021, Cara Cek Daftar Bansos Tunai di cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Cair Lagi Usai Lebaran 2021, Segera Cek Namamu di Link Daftar BLT BPJS Ketenagakerjaan Ini

Setelah disetujui, maka tak lama kemudian pihak Kemnaker bersama BPJS dikabarkan mencairkannya di bulan Juni mendatang.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Rp 2,4 Juta Cair Lagi di 2021, Ini Bocoran Kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan Ditransfer Beserta Cara Daftar

Baca Juga: Kasus Nama Penerima BLT UMKM Hilang di Daftar eform.bri.co.id Kembali Muncul, Ini Cara Lapor Agar BPUM Cair

Bagi pekerja formal yang bergaji Rp5 juta, maka akan mendapatkan bantuan sebesar Rp1,2 juta. Untuk itu, segera simak syarat dan tata cara penerimaan BLT BPJS Ketenagakerjaan berikut ini.

Baca Juga: Bocoran Kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan Cair, Ini Daftar Kriteria yang Dapat Subsidi Gaji Kemnaker

Baca Juga: Hore! UMKM Dapat BLT Rp 1,2 Juta dari PNM Mekaar, Ini Syarat dan Cara Cek Daftar Penerima di Banpresbpum.id

Syarat penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan

1. WNI yang dibuktikan dengan kepemilikan NIK.

2. Terdaftar sebagai peserta jaminan sosial tenaga kerja yang masih aktif di BPJS Ketenagakerjaan dan dibuktikan dengan kartu kepesertaan.

Baca Juga: Cara Daftar BLT UMKM Rp1,2 Juta, Siapkan SKU dan KTP Cek Eform.bri.co.id/bpum dan banpresbpum.id Bisa Online

Baca Juga: Bocoran Kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan Cair, Ini Daftar Kriteria yang Dapat Subsidi Gaji Kemnaker

Baca Juga: Cara Daftar BST Kemensos LENGKAP, Bansos Tunai Cair Lagi di Mei 2021

3. Membayar uang iuran dengan besaran iuran yang dihitung berdasarkan upah di bawah Rp5 juta sesuai upah yang dilaporkan pada BPJS Ketenagakerjaan.

4. Pekerja/buruh penerima upah.

5. Memiliki rekening bank aktif.

6. Tidak termasuk penerima manfaat program Kartu Prakerja.

7. Bukan karyawan BUMN atau PNS.

Baca Juga: BST Rp 300 Ribu per KK Diperpanjang hingga Mei 2021, Cara Cek Daftar Bansos Tunai di cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: NIK KTP Tak Ada di eform.bri.co.id/bpum? Ini Cara Dapat BLT UMKM Rp1,2 Juta, Kuota 4,2 Juta Banpres BPUM

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Cair Lagi Usai Lebaran 2021, Segera Cek Namamu di Link Daftar BLT BPJS Ketenagakerjaan Ini

Cara cek penerima bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan.

1. Kunjungi situs resmi Kementerian Ketenagakerjaan di kemnaker.go.id.

2. Klik tombol Daftar di bagian pojok kanan, lalu klik Daftar Sekarang jika Anda belum memiliki akun.

3. Jika sudah memiliki akun, masukkan dengan id dan password yang sudah dimiliki, dan isi formulir yang ada dengan lengkap.

4. Nantinya akan muncul pemberitahuan di dashboard mengenai status anda sebagai penerima BLT atau tidak.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji Rp 2,4 Juta Cair Lagi di 2021, Ini Bocoran Kapan BLT BPJS Ketenagakerjaan Ditransfer Beserta Cara Daftar

Baca Juga: BPUM Cair Sebelum Lebaran! Ini Cara Daftar BLT UMKM dan Cek Nama di BRI eform.bri.co.id BNI Banpresbpum.id

5. Untuk pencairannya sendiri, bantuan ini akan langsung ditransfer pada rekening anda. Namun sebelumnya Anda harus mengkonfirmasi kepemilikan rekening yang dicantumkan dengan NIK, nama lengkap, nama bank, serta nomor rekening di buku tabungan yang anda miliki.

Demikian syarat dan tata cara agar menjadi penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan tahun 2021.

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x