Contoh Pidato Nuzulul Quran, Lengkap dengan Dalil untuk Dibawakan Setelah Tarawih atau Acara Lain

- 17 April 2022, 20:40 WIB
Simak contoh pidato Nuzulul Quran lengkap dengan dalil untuk dibawakan setelah tarawih atau pada saat pelaksanaan acara lain.
Simak contoh pidato Nuzulul Quran lengkap dengan dalil untuk dibawakan setelah tarawih atau pada saat pelaksanaan acara lain. /PIXABAY/@imenbonoise

Baca Juga: Arti Kata Bahasa Rusia Ura Dalam Pidato Putin dan Brazikowaz Sinyom Ilikipaidiede Uraaa dengan Translate Tepat

Karena pada dasarnya manusia, hewan, alam, dan seluruh hal yang ada di dunia ini adalah sama-sama ciptaan Allah.

Hadirin yang berbahagia,

Al-Quran juga menjadi mukjizat terbesar bagi Nabi Muhammad Saw. Tutur kata dan susunan kalimat yang ada di dalam Al-Quran menjadi hal yang tidak biasa.

Wajar saja, kalimat-kalimat tersebut diciptakan langsung oleh Allah Swt, sebagai pencipta bahasa.

Baca Juga: Contoh Teks Naskah Pidato Peringatan Isra Miraj 27 Rajab 1443 H atau 28 Februari 2022 Singkat, Mudah Dihafal

Adapun ayat pertama yang turun kepada Nabi Muhammad Saw ialah "Iqro" yang kini terabadikan di dalam Surat Al-'Alaq.

Kala itu, Nabi Muhammad Saw sedang berada di gua hira. Tiba-tiba, malaikat Jibril datang dan memeluknya dari belakang seraya mengatakan "Iqro" yang bermakna "bacalah".

Peristiwa itulah yang kemudian menjadi peristiwa pertama kali Nabi Muhammad Saw menerima wahyu Allah Swt yang kini menjadi pedoman hidup manusia.

Demikian contoh pidato Nuzulul Quran lengkap dengan dalil yang bisa digunakan untuk ceramah acara Nuzulul Quran.***

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x