11 Makanan dan Buah Kaya Asam Folat Penting bagi Ibu Hamil dan Promil, Cegah Cacat Lahir pada Bayi

- 19 Juli 2022, 16:11 WIB
Ilustrasi - 11 makanan dan buah kaya asam folat penting bagi Ibu hamil dan promil untuk cegah cacat lahir pada bayi.
Ilustrasi - 11 makanan dan buah kaya asam folat penting bagi Ibu hamil dan promil untuk cegah cacat lahir pada bayi. /PIXABAY/StockSnap

Buah pepaya mengandung asam folat yang tinggi. 140 gram pepaya mentah mengandung 53 mcg folat. Lalu buah ini juga kaya akan vitamin C, potasium, dan antioksidan.

10. Pisang

Pisang mengandung 23,6 mcg asam folat pada satu buah pisang berukuran sedang. Buah ini juga menyediakan potasium, vitamin B6, dan mangan.

11. Alpukat

Setengah buah Alpukat mentah dapat mengandung 82 mcg asam folat. Buah ini juga kaya akan vitamin K, C, dan B6 serta mengandung lemak baik.

Baca Juga: Cara Menurunkan Demam Pada Anak Secara Alami, Pertolongan Pertama yang Harus Dilakukan Agar Panas Mereda

Itulah 11 makanan dan buah kaya asam folat penting bagi Ibu hamil dan promil untuk cegah cacat lahir pada bayi.***

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah