14 Manfaat Berjalan Kaki Bagi Kesehatan Tubuh yang Disepelekan, Salah Satunya Mengurangi Stres

- 9 Februari 2022, 17:48 WIB
14 Manfaat berjalan kaki bagi kesehatan tubuh yang disepelekan, salah satunya mengurangi stres yang bisa anda lakukan kapan dan dimana saja.
14 Manfaat berjalan kaki bagi kesehatan tubuh yang disepelekan, salah satunya mengurangi stres yang bisa anda lakukan kapan dan dimana saja. /Foto : Pexels/Daniel Reche/

Sebagian besar orang mengalami stres setiap harinya dan akan berdampak serius pada kesehatan fisik dan mental.

Anxiety and Depression Association of American mengatakan bahwa berjalan kaki 10 menit santai sama efektifnya dengan olahraga 45 menit dalam hal mengurangi depresi dan kecemasan.

Baca Juga: Tips Sehat dan Aman Melakukan Olahraga Outdoor di Tengah Pandemi

5. Mencegah osteoporosis

Orang dengan tulang yang lebih kuat dapat mencegah osteoporosis dan mencegah masalah lain seperti patah tulang, penyusutan tulang, dan kecacatan.

“Cara terbaik yang orang orang lakukan untuk mendapatkan tulang yang kuat dan sehat adalah dengan aktivitas angkat beban seperti menari, berlari dan berjalan,” kata American Bone Health Association.

6. Menghemat biaya kesehatan

Berjalan kaki merupakan aktivitas yang minim biaya dibandingkan harus ke gym atau membeli peralatan olahraga. Meski demikian, berjalan kaki tetap memberikan manfaat kesehatan keuangan Anda dan kesehatan tubuh yang luar biasa.

Sebuah penelitian di Journal of American Heart Association menyatakan bahwa mereka yang berolahraga secara teratur menghemat biaya dalam hal perawatan kesehatan dibandingkan dengan mereka yang tidak memenuhi persyaratan olahraga mingguan minimum.

Baca Juga: Tips Diet Sehat untuk Menurunkan Berat Badan: Ini Daftar Makanan yang Harus Dihindari dan Perbanyak Dikonsumsi

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah