Kartu Prakerja Gelombang 22 Tidak Dibuka untuk Kamu jika Terdaftar di 3 Link Ini, Cek agar Insentif Cair

- 16 Oktober 2021, 15:23 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 22 tidak dibuka untuk kamu jika KTP terdaftar di 3 link di atas, lengkap dengan cara cek dan solusi agar insentif cair, login dashboard www.prakerja.go.id.
Kartu Prakerja Gelombang 22 tidak dibuka untuk kamu jika KTP terdaftar di 3 link di atas, lengkap dengan cara cek dan solusi agar insentif cair, login dashboard www.prakerja.go.id. /prakerja.go.id

BERITA DIY - Kartu Prakerja Gelombang 22 tidak akan dibuka untuk kamu jika NIK KTP terdaftar di 3 link di bawah ini. Buruan cek dan simak solusi agar insentif cair.

Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 22 dinanti-nanti masyrakat Indonesia karena program ini memberikan sejumlah keuntungan bagi penerimanya.

Login dashboard www.prakerja.go.id dan instagram resmi @prakerja.go.id untuk mengetahui Kartu Prakerja Gelombang 22 kapan dibuka.

Baca Juga: Login www.prakerja.go.id Daftar Kartu Prakerja Gelombang 22 Siap Dibuka? Ini Solusi jika Insentif Tak Cair

Program ini diprediksi bakal dibuka paling cepat akhir Oktober 2021 usai gelombang sebelumnya ditutup dan panitia selesai merekap penerima yang dicabut kepesertaannya.

Sayangnya, Kartu Prakerja Gelombang 22 ini tidak berlaku buat sebagian masyarakat sesuai dengan peraturan dan kriteria yang sudah ditetapkan.

Kartu Prakerja Gelombang 22 tidak berlaku untuk penerima bantuan BLT maupun Bansos lain selama pandemi covid-19 ini, seperti BLT UMKM, Bansos Kemensos, dan BSU.

Baca Juga: Hore! Ada Kabar Baik soal Daftar Kartu Prakerja Gelombang 22 2021, Bersiap Login Dashboard untuk Lakukan Ini

Baca Juga: Daftar Akun Kartu Prakerja Sudah Dibuka, Masuk www.prakerja.go.id Ini Bocoran Gelombang 22 Kapan Dibuka

Cek namamu di 3 link berikut ini untuk memastikan tidak menerima bantuan lain selama pandemi covid-19:

1. eform.bri.co.id/bpum atau banpresbpum.id

2. cekbansos.kemensos.go.id

3. bsu.kemnaker.go.id

Baca Juga: Login Dashboard Kartu Prakerja! Tak Perlu Daftar Gelombang 22 Bisa Dapat Rp10 Juta, Cukup Masukkan Nomor Ini

Selain itu, masih ada golongan lain yang tidak bisa daftar Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id dan dijamin tidak akan dapat insentif, mereka adalah sebagai berikut:

1. Warga Negara Asing

2. Masih berusia di bawah 18 tahun

3. Pejabat Negara,

4. Pimpinan dan Anggota DPRD,

5. ASN,

6. Prajurit TNI,

7. Anggota Polri,

8. Kepala Desa dan perangkat desa

9. Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.

Baca Juga: Hore! Ada Kabar Baik soal Daftar Kartu Prakerja Gelombang 22 2021, Bersiap Login Dashboard untuk Lakukan Ini

Baca Juga: Cara Registrasi Akun Kartu Prakerja di Dashboard dan Daftar 7 Ketentuan Verifikasi e-KTP

Persiapkan diri kamu buat daftar Kartu Prakerja Gelombang 22 di www.prakerja.go.id jika sudah dibuat nanti, dengan mempersiapkan data diri di bawah ini:

- Kartu Tanda Penduduk

- Kartu Keluarga

- Foto KTP

- Foto selfie dengan KTP

- Nomor HP

Baca Juga: Login Dashboard www.prakerja.go.id Cek Kartu Prakerja Gelombang 22 Kapan Dibuka dan Cara Cairkan Insentif

- Alamat email

- Nomor rekening atau e-wallet untuk mencairkan insentif

Demikianlah info soal Kartu Prakerja Gelombang 22 tidak dibuka untuk kamu jika KTP terdaftar di 3 link di atas, lengkap dengan cara cek dan solusi agar insentif cair, login dashboard www.prakerja.go.id.***

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x