BLT UMKM Tak Cair Meski NIK Muncul di Eform BRI Tahap 3? Ini Solusi agar Dapat Banpres BPUM Rp1,2 Juta

- 26 Agustus 2021, 12:39 WIB
Solusi jika BLT UMKM tidak cair meskipun NIK KTP muncul di eform BRI Tahap 3 saat cek online penerima Banpres BPUM di eform.bri.co.id/bpum.
Solusi jika BLT UMKM tidak cair meskipun NIK KTP muncul di eform BRI Tahap 3 saat cek online penerima Banpres BPUM di eform.bri.co.id/bpum. /Pixabay /EmAji.

2. Tidak pernah mendaftar atau diusulkan sebagai penerima BLT UMKM sehingga NIK tidak muncul di eform BRI Tahap 3.

3. NIK sudah muncul di eform BRI Tahap 3 dan reservasi online jadwal pencairan BLT UMKM. Namun tiba-tiba menghilang.

Pelaku usaha mikro yang sudah reservasi online tidak perlu khawatir jika NIK tidak muncul di eform BRI Tahap 3.

Mereka tinggal datang ke bank untuk mencairkan bantuannya sesuai dengan jadwal dan lokasi yang sudah dipilih saat reservasi online di eform BRI Tahap 3.

Baca Juga: NIK BPUM Tak Muncul di Eform BRI Tahap 3 dan banpresbpum BNI? Ini Panduan Lapor Kendala Penerima BLT UMKM

Sementara itu, jika pelaku usaha mikro sudah pernah mendaftar BLT UMKM, NIK muncul di eform BRI Tahap 3 dan bantuan dicairkan namun tiba-tiba NIK hilang, maka bisa lapor ke bank BRI terdekat untuk konsultasi soal hal ini.

Atau bisa juga melalui layanan konsultasi BLT UMKM yang diselenggarakan Kementerian Koperasi dan UKM melalui berbagai cara berikut ini:

1. Telepon ke Call Center di nomor 1500587

2. Kirim pesan melalui WhatsApp (Chat WA) ke nomor 0811 145 0587 (khusus pesan teks)

3. Kirim email ke alamat [email protected]

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x