5 Makanan dan Minuman yang Baik Dikonsumsi Sebelum Tidur, Buat Tidur Lebih Cepat dan Nyenyak

- 15 Agustus 2021, 19:21 WIB
Ilustrasi - Tidur dengan cepat dan nyenyak, berikut makanan dan minuman yang sebaiknya dikonsumsi.
Ilustrasi - Tidur dengan cepat dan nyenyak, berikut makanan dan minuman yang sebaiknya dikonsumsi. /PIXABAY/xiangying_xu

Baca Juga: 5 Makanan dan Minuman yang Baik Dikonsumsi untuk Mengatasi Dehidrasi

2. Teh Chamomile

Teh chamomile adalah teh herbal populer yang menawarkan berbagai manfaat kesehatan. Penelitian membuktikan bahwa minum teh chamomile dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh, mengurangi kecemasan dan depresi, meningkatkan kesehatan kulit dan meningkatkan kualitas tidur.

Teh chamomile mengandung apigeni atau zat antioksidan yang dapat mengikat reseptor tertentu di otak yang dapat menyebabkan kantuk dan mengurangi insomnia.

3. Kiwi

Kiwi bisa menjadi salah satu makanan terbaik untuk dimakan sebelum tidur. Hal ini karena kiwi meningkatkan zat serotin dalam tubuh yang membantu mengatur siklus tidur.

Selain itu, ada kandung antioksidan seperti vitamin C dan karotenoid yang mungkin bertanggung jawab atas efeknya dalam meningkatkan tidur. Memakan 1-2 buah kiwi ukuran sedang sebelum tidur dapat membantu tertidur lebih cepat dan tidur lebih lama.

Baca Juga: 10 Makanan Ini Bisa Tingkatkan Imun Tubuh, Cocok Dikonsumsi Penderita COVID-19

4. Produk susu

Produk susu, seperti segelas susu, keju cottage, dan yogurt tawar, dikenal sebagai sumber triptofan. Susu telah terbukti meningkatkan kualitas tidur pada orang dewasa yang lebih tua, terutama ketika dipasangkan dengan olahraga ringan.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah