7 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan yang Perlu Kamu Ketahui, Ringankan Sembelit sampai Cegah Kanker

- 22 Mei 2021, 12:18 WIB
7 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan yang Perlu Kamu Ketahui, Ringankan Sembelit sampai Cegah Kanker.*
7 Manfaat Daun Sirih Bagi Kesehatan yang Perlu Kamu Ketahui, Ringankan Sembelit sampai Cegah Kanker.* /Evi Yanti/Portal Purwokerto

Baca Juga: 5 Manfaat Buah Apel bagi Tubuh, Dapat Menurunkan Berat Badan hingga Meningkatkan Fungsi Otak

Daun sirih merupakan sumber antioksidan yang bermanfaat untuk membersihkan radikal bebas yang ada di dalam tubuh.

Selain itu, manfaat daun sirih lainnya adalah mengembalikan tingkat pH ke kadar normal dan membantu meredakan sakit perut.

Caranya, hancurkan daun sirih dan masukkan ke dalam air selama satu malam. Setelah itu, minum air tersebut di pagi hari untuk melancarkan pencernaan.

2. Menurunkan Tingkat Kolesterol

Sebuah penelitian telah menemukan bahwa daun sirih membantu menurunkan kadar kolesterol jahat alias low density lipoprotein (LDL). Selain itu, daun ini juga membantu meningkatkan kadar kolesterol baik atau high density lipoprotein (HDL).

Selain itu, kadar kolesterol yang tinggi merupakan faktor risiko penyakit jantung dan stroke.

3. Memperbaiki pencernaan

Baca Juga: 6 Manfaat Mengonsumsi Buah Durian bagi Kesehatan

Manfaat daun sirih yang ketiga adalah memperbaiki sistem pencernaan. Mengunyah daun sirih dipercaya mampu melindungi usus hingga mengatasi perut kembung.

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah