5 Manfaat Buah Apel bagi Tubuh, Dapat Menurunkan Berat Badan hingga Meningkatkan Fungsi Otak

- 3 Mei 2021, 20:17 WIB
Ilustrasi buah Apel. 5 Manfaat Buah Apel Bagi Kesehatan
Ilustrasi buah Apel. 5 Manfaat Buah Apel Bagi Kesehatan /Pixabay/lumix2004

BERITA DIY – Berikut lima manfaat buah apel bagi kesehatan tubuh. Buah Apel merupakan salah satu buah yang kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh.

Buah apel sangat banyak dijumpai dimana saja, selain itu banyak orang suka dengan buah ini.

Buah apel juga telah dikaitkan dengan sejumlah manfaat yang dapat membantu meningkatkan Kesehatan hingga jangka panjang.

Baca Juga: Fadli Zon Sebut Ada Menteri Imbau Masyarakat Belanja Baju Baru Saat Tanggapi Kerumunan di Pasar Tanah Abang

Sebuah studi memnunjukkan bahwa makan lebih banyak apel dapat menurunkan risiko beberapa penyakit kronis, termasuk penyakit jantung.

Di dalam buah apel terdapat kandungan flavonoid. Flavonoid merupakan senyawa yang telah terbukti mengurangi peradangan dan melindungi kesehatan jantung.

Buah Apel juga mengandung serat larut yang dapat membantu menurunkan tekanan darah dan kadar kolesterol, yang keduanya merupakan faktor risiko penyakit jantung.

Baca Juga: Ramalan Karir Shio Besok 4 Mei 2021: Bisnis Menjanjikan Cuma Datang Buat Shio Satu Ini

Berikut lima manfaat buah apel bagi kesehatan tubuh kita yang dikutip oleh Berita DIY dari Healthline, antara lain:

Halaman:

Editor: Adestu Arianto

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x