1 Ekor Kambing Berapa Kg Daging dan Jadi Berapa Bungkus? Ini Rumus Menghitung Karkas Daging Kurban 2023

- 25 Juni 2023, 13:40 WIB
Ilustrasi. Satu ekor kambing berapa Kg daging dan jadi berapa bungkus? Ini rumus menghitung karkas daging kurban Idul Adha.
Ilustrasi. Satu ekor kambing berapa Kg daging dan jadi berapa bungkus? Ini rumus menghitung karkas daging kurban Idul Adha. /Pixabay/Ikhlas_Sabilly

Muhammadiyah menetapkan pada 28 Juni 2023, namun pemerintah melalui sidang isbat memutuskan Idul Adha baru keesokan harinya pada 29 Juni 2023.

Nantinya pada tanggal tersebut masalah kurban akan diserahkan kepada panitia kurban di masing-masing masjid atau mushola.

Baca Juga: Syarat Hewan Kurban, Tips Memilih Sesuai dengan Syariat Islam, Berkualitas, Sehat, Teliti Hal Ini Sebelum Beli

Hal ini bertujuan untuk memberikan kemudahan dalam hal pembagian dan semua hal yang berhubungan dengan daging kurban.

 

Rumus Menghitung Karkas Kambing

Berikut adalah rumusan atau cara untuk menghitung karkas daging dari Domba alias Kambing, tentunya harus diketahui dahulu berat dari kambing yang akan dihitung perkiraan daging yang dihasilkan.

Karkas yang diperoleh = 41% X kg berat Kambing

Daging yang diperoleh = 75% karkas yang diperoleh

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x