Tidak Perlu Takut Galbay Pinjol Lagi, Ini Tips Hadapi Teror DC dan Etika Penagihan Debt Collector dari OJK

- 30 Mei 2023, 15:20 WIB
 Tidak perlu takut galbay atau gagal bayar pinjol lagi, ini tips hadapi teror DC dan etika penagihan debt collector dari OJK.
Tidak perlu takut galbay atau gagal bayar pinjol lagi, ini tips hadapi teror DC dan etika penagihan debt collector dari OJK. / PIXABAY/@sewuparistudio

Jika masih berlanjut Anda bisa melaporkan kejadian tersebut ke kantor polisi, mengiri keluhan ke polisi dan OJK juga bisa langsung mendatangi perusahaan pinjaman untuk menyelesaikan secara baik-baik dengan perjanjian yang memiliki nilai hukum.

3. Tidak boleh meneror

Penagihan menggunakan sarana komunikasi dilarang dilakukan secara terus menerus yang bersifat mengganggu. Jika debt collector menagih melalui telepon, sebaiknya penagihan itu dilakukan pada waktu-waktu tertentu dan tidak sepanjang hari.

Sebagai tambahan, DC Pinjol biasanya akan meneror nasbah usai galbay dalam kurun waktu berminggu-minggu, hingga berbulan-bulan. Apalagi tagihan nasabah sudah menumpuk.

Demikian informasi mengenai tidak perlu takut galbay pinjol lagi, ini tips hadapi teror DC dan etika penagihan debt collector dari OJK.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x