8 Manfaat Konsumsi Madu untuk Kesehatan Tubuh: Baik untuk Diet dan Sistem Imun Tubuh

- 6 Mei 2022, 17:00 WIB
Berikut 8 manfaat mengonsumsi madu yang memiliki berbagai gizi yang dibutuhkan oleh tubuh, seperti antioksidan, vitamin B, asam folat, dan fruktosa yang dapat diserap dengan mudah oleh tubuh.
Berikut 8 manfaat mengonsumsi madu yang memiliki berbagai gizi yang dibutuhkan oleh tubuh, seperti antioksidan, vitamin B, asam folat, dan fruktosa yang dapat diserap dengan mudah oleh tubuh. / PEXELS/Valeria Boltneva

BERITA DIY – Simak informasi 8 manfaat mengonsumsi madu bagi kesehatan jika dikonsumsi secara teratur bagi tubuh, salah satunya untuk salah satu penunjang diet untuk menurunkan berat badan dan menguatkan sistem imun tubuh.

Madu atau substansi makanan manis dan kental yang dibuat oleh lebah merupakan salah satu bahan makanan yang baik dikonsumsi oleh tubuh manusia.

Selain sebagai bahan pemanis pengganti gula pasir, madu memiliki banyak sekali

Dikutip dari laman Tropical Biopharmaca Research Center Institut Pertanian Bogor, berikut manfaat madu untuk kesehatan seperti dijelaskan oleh Prof. Dr. Ir. Asnath Maria Fuah, M.S.:

Baca Juga: 5 Manfaat Mengonsumsi Madu Mentah bagi Kesehatan dan Resikonya Jika Dikonsumsi Bayi

1. Menguatkan sistem imun tubuh

Madu memiliki berbagai zat pembentuk yang dapat menguatkan sistem dan juga pertahanan tubuh seperti Riboflavin, Niasin, Vitamin B6, Asam Folat, Kalsium, Magnesium, dan masih banyak lagi kandungan lain yang ada dalam cairan madu.

Zat-zat tersebut berguna saat dikonsumsi karena dapat membuat tubuh lebih kebal terhadap serangan penyakit yang disebabkan oleh virus atau bakteri.

2. Mengandung glukosa dan fruktosa untuk energi tubuh

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x