Profil Silmy Karim, Dirut Krakatu Steel yang Diusir DPR dari Sidang: Pendidikan hingga Riwayat Jabatan

- 15 Februari 2022, 17:41 WIB
Simak profil Silmy Karim yang merupakan Dirut PT Krakatau Steel.
Simak profil Silmy Karim yang merupakan Dirut PT Krakatau Steel. /Tangkap layar Instagram.com/ @silmykarim

Baca Juga: Profil Pengusaha Indonesia dari Doni Salmanan hingga Raffi Ahmad, Sampai di Juluki The Real Sultan

Profil

Lahir pada 19 November 1974, Silmy Karim merupakan pria kelahiran Tegal, Jawa Tengah. Ia menjabat sebagai Dirut Krakatu Steel sejak 6 September 2018 lalu.

Lebih dikenal sebagai profesial muda dalam bidang pertanahan dan industri pertanahan, Silmy Karim rupanya pernah berkarir sebagai Tim Nasional Pengalihan Aktivitas Bisnis (PAB) TNI, di tahun 2008.

Selanjutnya, pada 2009 Silmy Karim diminta oleh Juwono Sudarsono yang saat itu menjabat sebagai Menteri Pertahanan serta Sekretaris Jenderal Departemen Pertahanan (Dephan) RI Sjafrie Sjamsoeddin untuk di Kementerian Pertahanan.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ida Fauziyah, Menaker yang Sahkan Aturan JHT Cair di Usia 56 Tahun Lengkap Jejak Karir

Saat itu, Silmy Karim menjabat sebagai Penasihat Menteri Pertahanan hingga tahun 2014.

Sebelum terjun ke Krakatau Steel, penugasan di area BUMN diawali dengan menjabat sebagai komisari PT. PAL (Persero) di tahun 2011.

Selanjutnya menjadi Dirut PT Pindad tahun 2014 – 2016, Dirut PT Barata Indonesia tahun 2016 – 2017, dan sejak 2018 hingga saat ini masih menjabat sebagai Dirut PT Krakatau Steel.

Silmy Karim merupakan seorang lulusan Sarjana Ekonomi Universitas Trisakti tahun 1997. Kemudian  ia melanjutkan mengambil Magister Ekonimi di Universitas Indonesia dan lulus tahun 2007.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x