Terdaftar BPUM di Eform BRI? Perhatikan 6 Hal Ini Sebelum Mencairkan Bantuan Rp1,2 Juta

- 15 Agustus 2021, 19:45 WIB
ILUSTRASI: Setelah terdaftar di link eform.bri.co.id, perhatikan 6 hal ini sebelum pencairan.
ILUSTRASI: Setelah terdaftar di link eform.bri.co.id, perhatikan 6 hal ini sebelum pencairan. /Tangkap layar eform.bri.co.id/bpum

Baca Juga: Tak Daftar UMKM Online Masih Bisa Dapat BPUM Tahap 3 BRI dan BNI, Datangi Kantor Ini dan Lakukan Reservasi

  • Bawa KTP asli dan fotokopi

KTP asli dan fotokopi merupakan berkas penting yang harus dibawa sebagai syarat pencairan BPUM.

  • Bawa buku rekening dan ATM jika diperlukan

Jika diperlukan pelaku UMKM dapat membawa buku rekening dan ATM BRI, namun jika tidak memiliki rekening di bank BRI, pihak bank akan membuatkan rekening baru untuk pencairan.

Hal tersebut juga dapat terjadi jika pelaku UMKM tidak merasa memiliki nomor rekening yang tertera di link eform.bri.co.id.

  • Isi SPTJM yang disediakan pihak bank BRI

Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) akan disediakan bank BRI untuk kemudian diisi oleh pelaku UMKM yang terdaftar sebagai penerima.

Baca Juga: Link Cek Penerima dan Cara Reservasi Online untuk Dapat BPUM Rp 1,2 Juta Agustus 2021

Baca Juga: Cara Lain Cek Daftar Penerima BPUM Jika NIK Tak Muncul di Eform BRI eform.bri.co.id dan BNI banpresbpum.id

Bantuan senilai Rp1,2 juta dari program BPUM Kemenkop UKM akan cair ke rekening pelaku UMKM jika berkas sudah selesai diverifikasi oleh bank BRI.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah