Link dan Jadwal Pendaftaran Online BPUM 2021: Kota Jogja, Bantul, Sleman, Kulon Progo, dan Gunungkidul

- 18 April 2021, 19:16 WIB
Link dan jadwal pendaftaran BPUM 2021 wilayah Kota Jogja, Bantul, Sleman, Kulon Progo, dan Gunungkidul.
Link dan jadwal pendaftaran BPUM 2021 wilayah Kota Jogja, Bantul, Sleman, Kulon Progo, dan Gunungkidul. /Dok koperasi.kulonprogokab.go.id

Baca Juga: Siswa SD hingga SMA Bisa Dapat Bansos BLT PKH hingga Rp2 Juta, Cek Daftar Penerima dengan Cara Ini

KOTA JOGJA (20 April – 10 Mei 2021)

Pelaku UMKM yang telah melakukan pendaftaran BPUM tahun 2020 masih bisa berkesempatan dapat bantuan BPUM 2021, dengan cara tidak perlu lagi mendaftar untuk tahun ini.

Pelaku UMKM wilayah Kota Jogja dapat melakukan pendaftaran di aplikasi Jogja Smart Service (JSS) mulai 20 April hingga 10 Mei 2021.

SLEMAN (19 – 23 April 2021)

Sebelum melakukan pendaftaran, pelaku UMKM wilayah Sleman wajib resgitrasi online pada link https://dataumkm.slemankab.go.id/bpum/, selanjutnya dapat mengajukan pendaftaran dengan syarat:

Baca Juga: Catat, Berikut Jadwal Pencairan THR bagi PNS di Tahun 2021

  • Fotokopi bukti nomor registrasi, setelah melakukan pendaftaran online
  • Fotokopi KK
  • Fotokopi eKTP
  • Fotokopi NIB atau SKU dari Kelurahan

Selanjutnya mengikuti alur pendaftaran dengan cara:

Jadwal pendaftaran gelombang I berlangsung pada 19 hingga 23 April 2021.

Baca Juga: Lee Hyunjoo Eks April Akhirnya Klarifikasi Kasus Bullying, Respon DSP Media akan Bawa ke Ranah Hukum

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x