Tanggal 21 Maret 2022 Hari Apa? Sejarah Hari Puisi Sedunia dan Profil 5 Tokoh Penyair Indonesia

- 20 Maret 2022, 16:05 WIB
Ilustrasi sejarah Hari Puisi Sedunia tanggal 21 Maret 2022 beserta profil singkat lima tokoh penyair Indonesia.
Ilustrasi sejarah Hari Puisi Sedunia tanggal 21 Maret 2022 beserta profil singkat lima tokoh penyair Indonesia. /PEXELS/thought-catalog-317580

Hari Puisi Sedunia juga didedikasikan kepada para penyair serta menghidupkan kembali praktik pembacaan puisi, dan mempromosikan puisi sebagai bentuk seni yang menghubungkan manusia dengan kemanusiaannya.

Puisi dipandang sebagai sebuah karya yang dapat menjadi jembatan antara penyair atau pembaca dengan orang lain melalui ikatam emosional dan makna yang terkandung.

Baca Juga: Malam Nisfu Syaban Jatuh Pada Hari Apa? Amalan dan Bacaan Doa Arab, Latin, dan Artinya dalam Bahasa Indonesia

Hari Puisi Sedunia diselenggarakan oleh UNESCO yang merupakan organisasi di bawah naungan PBB, dan diharapkan dapat mempromosikan kemajuan budaya melalui upaya, komunikasi, dan semangat.

Biasanya peringatan Hari Puisi Sedunia dirayakan dengan berbagai macam aktivitas, dari mulai mengadakan festival, lomba puisi, mengenang penyair yang berpengaruh, dan sebagainya.

UNESCO juga menyediakan media sosial dan sumber lainnya untuk membantu orang-orang dari seluruh dunia belajar tentang membaca puisi dan memahami maknanya dalam kehidupan sehari -hari.

Baca Juga: Tanggal 16 Maret 2022 Hari Apa? Sejarah Peristiwa Hari Panda dan Hari Kebebasan Informasi

Daftar lima tokoh penyair atau sastrawan Indonesia paling berpengaruh

Indonesia banyak melahirkan sosok penyair dan sastrawan sejak zaman dahulu. Bahkan karya-karya mereka pun masih dikenal oleh orang saat ini.

Dalam rangka Hari Puisi Sedunia, inilah saatnya orang-orang lebih mengenal tokoh penyair di negeri sendiri untuk mengetahui dan menghargai karya-karya mereka.

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah