Cek Online Penerima PIP 2023 Lewat HP Login SIPINTAR, Rp500 Ribu per Siswa Cair Jika Penuhi Syarat Ini

- 7 Maret 2023, 11:55 WIB
Ilustrasi: Begini cara cek online pakai HP siswa penerima PIP di laman SIPINTAR pip.kemdikbud.go.id.
Ilustrasi: Begini cara cek online pakai HP siswa penerima PIP di laman SIPINTAR pip.kemdikbud.go.id. /Tangkap Layar pip.kemdikbud.go.id

Hal ini tergantung dari semester yang berjalan dan jenjang pendidikan yang saat ini ditempuh dengan rincian sebagai berikut:

Baca Juga: Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2023 dan Aktivasi Rekening SimPel BRI BNI Agar Uang Siswa KIP Cair Rp 1 Juta

  • SD / SDLB/ Paket A: Rp450 ribu, untuk kelas enam di Semester Genap dan Kelas 1 Semester Gasal Rp225 ribu
  • SMP / SMPLB / Paket B: Rp750 ribu, untuk kelas sembilan di Semester Genap dan Kelas 7 Semester Gasal Rp375 ribu
  • SMA / SMALB / Paket C: Rp1 juta, untuk kelas 12 di Semester Genap dan Kelas 10 di Semester Gasal Rp500 ribu
  • SMK: Rp1 juta, untuk kelas 12 dan 13 di Semester Genap dan kelas 10 di Semester Gasal Rp500 ribu

Nantinya uang bantuan tersebut akan cair melalui rekening Simpanan Pelajar (SimPel) yang harus diaktivasi ke Bank terlebih dahulu.

Pada tahun 2022 Lalu, PIP SD sederajat telah disarluarkan kepada lebih dari 10 juta penerima manfaat.

Sedangkan SMP sederajat 4.369.968, SMA sederajat 1.393.519, dan SMP 1.829.167 penerima manfaat.

Baca Juga: Daftar Penerima PIP Kemdikbud 2023 Cek Lewat HP di Sipintar, Login pip.kemdikbud.go.id dan Masukkan Data Ini

Sementara di tahun 2023 ini pihak Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik) Kemdikbud RI belum memberikan kabar terbaru kapan PIP 2023 akan kembali cair.

Namun untuk cek online penerima PIP 2023 bisa dilakukan lewat HP dengan cara login SIPINTAR klik pip.kemdikbud.go.id, begini cara lengkapnya:

  • Buka laman pip.kemdikbud.go.id
  • Pada kolom “Cari Penerima PIP” masukkan NISN dan NIK
  • Ketik kode captcha
  • Klik “Cek Penerima PIP”

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani

Sumber: PUSLAPDIK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x