Ini 3 Tanda Kamu Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 23 Atau Tidak, Pendaftaran Dibuka Hari Ini

- 17 Februari 2022, 16:50 WIB
Seleksi Kartu Prakerja gelombang 23 telah dibuka hari ini, 17 Februari 2022. Jika lolos, kamu akan menerima ciri-ciri lolos Seleksi.
Seleksi Kartu Prakerja gelombang 23 telah dibuka hari ini, 17 Februari 2022. Jika lolos, kamu akan menerima ciri-ciri lolos Seleksi. /Tangkap layar: www.prakerja.go.id

BERITA DIY - Seleksi Kartu Prakerja gelombang 23 telah dibuka hari ini, 17 Februari 2022. Jika lolos, kamu akan menerima ciri-ciri lolos Seleksi lewat berbagai cara.

Seperti dikutip dari postingan terbaru akun Instagram resmi Kartu Prakerja, @prakerja.go.id, Seleksi gelombang 23 telah resmi dibuka.

Sebanyak 500 ribu kuota dibuka khusus untuk Seleksi gelombang 23 Kartu Prakerja. Maka itu, peluang untuk lolos sangatlah terbuka bagi pendaftar.

Baca Juga: Kartu Prakerja Gelombang 23 Dibuka dengan Kuota 500 Ribu Orang, Siapkan Syarat dan Daftar di Link Resmi Ini

Apalagi, seleksi gelombang 23 Kartu Prakerja ini merupakan seleksi pertama di tahun 2022 setelah program Kartu Prakerja ditutup pada tahun lalu.

Untuk memperlancar pelaksanaan program Kartu Prakerja, Kemenkeu telah menyiapkan anggaran sebesar Rp154,8 triliun.

Bersama dengan program Perlinsos lainnya, seperti PKH, BLT Dana Desa, dan bansos sembako BPNT, program Kartu Prakerja siap melayani masyarakat dalam penyaluran bantuan.

Baca Juga: Sudah Dibuka! Cukup Kli Ini untuk Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23: 7 Orang Ini Dipastikan Lolos

Uniknya, program Kartu Prakerja tak cuma memberikan bantuan berupa dana bansos atau BLT saja, melainkan juga ditambah dengan pelatihan kerja gratis.

Halaman:

Editor: MR Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x