Pengumuman PKH Tahap 1 Januari 2021 Bukan di cekbansos.kemensos.go.id, Pakai Cara Ini untuk Dapat Bansos

- 9 Januari 2022, 07:22 WIB
Ilustrasi masyarakat dapat PKH tahap 1 yang cair bulan Januari 2022.
Ilustrasi masyarakat dapat PKH tahap 1 yang cair bulan Januari 2022. /ANTARA FOTO/Abriawan Abhe

Lebih lanjut, besaran bansos bagi penerima PKH berbeda-beda sesuai dengan kriteria atau golongan yang ditetapkan, misalnya ada ibu hamil, anak balita, pelajar SD, SMP, dan SMA, disabilitas, dan lansia.

Baca Juga: Selamat Bansos PKH Rp 10 Juta Cair ke Pemilik KTP Ini Januari 2022, Buruan Masukkan Nama dan Alamat ke Sini

Beirkut ini tujuh golongan penerima bansos PKH beserta besaran bantuan yang diterima:

- Kriteria ibu hamil menerima PKH Rp3 juta dalam satu tahun (Rp750 ribu per tahap)

- Kriteria anak balita menerima PKH Rp3 juta dalam satu tahun (Rp750 ribu per tahap)

- Kriteria anak SD menerima PKH Rp900 ribu dalam satu tahun (Rp225 ribu per tahap)

- Kriteria anak SMP menerima PKH Rp1,5 juta dalam satu tahun (Rp375 ribu per tahap)

- Kriteria anak SMA menerima PKH Rp2 juta dalam satu tahun (Rp500 ribu per tahap)

Baca Juga: Data Penerima Bansos PKH Januari 2022 Bisa Dilihat Lewat Link Ini, Segera Input Nama dan Alamat di Laman Resmi

- Kriteria disabilitas berat menerima PKH Rp2,4 juta dalam satu tahun (Rp600 ribu per tahap)

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x