BST Kemensos Diberikan Untuk 3 Kriteria Ini, Cek Penerima Bantuan Lewat Link Resmi dan Aplikasi

- 18 September 2021, 06:13 WIB
ILUSTRASI - Syarat atau kriteria penerima BST Kemensos.
ILUSTRASI - Syarat atau kriteria penerima BST Kemensos. /Instagram.com/@bank_indonesia

Berkut merupakan 3 kriteria penerima BST Kemensos:

1. Termasuk dalam kategori masyarakat miskin.

2. Kehilangan pekerjaan karena terjadinya pandemi Covid-19.

3. Memiliki alamat sesuai domisili yang tertera dalam KTP.

Baca Juga: BST Kemensos Cair Melalui 4 Bank Ini, Segera Cek Penerima Melalui Laman Resmi Kemensos dan Aplikasi

Sedangkan bagi para masyarakat atau KPM yang telah memenuhi berbagai kriteria itu dapat melakukan pemantaua ataupun cek penerima bantuan tersebut.

Proses pengecekan bantuan dapat dilakukan dengan mudah hanya menggunakan HP dan juga KTP. Sebab untuk melakukan cek penerima KPM dapat melakukannya secara online.

Berikut merupakan cara cek penerima BST Kemensos melalui link resmi:

1. Login di https://cekbansos.kemensos.go.id/

2. Pilih nama provinsi hingga desa sesuai alamat di KTP.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x