Cara Login BPJS Ketenagakerjaan via BPJSTKU, Cek Kepesertaan Data BSU Subsidi Gaji atau BLT Pekerja Kemnaker

- 5 Agustus 2021, 07:00 WIB
Cek kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan via login website BPJSTKU, sebagai salah satu kriteria penerima BLT BSU subsidi gaji pekerja Rp 1 juta.
Cek kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan via login website BPJSTKU, sebagai salah satu kriteria penerima BLT BSU subsidi gaji pekerja Rp 1 juta. /Tangkap layar sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

Baca Juga: Cara Cek Penerima BSU 2021 subsidi gaji karyawan Rp 1 Juta, Login ke Situs BPJS Ketenagakerjaan Ini

Alhasil, jika kamu mengalami kesulitan untuk menemukan data kepesertaan di BP Jamsostek atau tidak bisa login ke laman BPJSTKU, kamu bisa menghubungi Call Center Center BPJS Ketenagakerjaan di nomor 1500910.

Jika kamu memenuhi syarat untuk menerima bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan tapi kesulitan akses kepesertaan di laman BP Jamsostek, silahkan lapor ke kanal aduan Kemnaker di bantuan.kemnaker.go.id.

Adapun 5 bank yang menyalurkan bantuan BSU pekerja yang terdaftar du BPJS Ketenagakerjaan adalah Bank Mandiri, Bank BNI, Bank BRI, Bank BTN dan Bank BSI.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Cair ke 8,7 Juta Karyawan, Ini Kriteria yang Bisa Dapat BSU Subsidi Gaji Rp 1 Juta

Syarat dan kriteria penerima BSU subsidi gaji 2021

Menurut Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 16 Tahun 2021, tentang perubahan Permenaker Nomor 14 tahun 2020 tentang pedoman pemberian bantuan pemerintah berupa subsidi gaji atau upah bagi pekerja atau buruh dalam penanganan dampak Covid-19, kriteria penerima bantuan antara lain:

1. Warga Negara Indonesia yang dibuktikan dengan kepemilikan nomor induk kependudukan KTP.

2. Peserta aktif program jaminan sosial BPJS Ketenagakerjaan sampai dengan bulan Juni 2021.

3. Mempunyai gaji atau upah paling banyak sebesar Rp 3,5 juta per bulan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x