Cek BLT UMKM Rp1,2 Juta di Link BRI dan BNI Lagi, Masih Ada Kuota 1,5 Juta Penerima BPUM Agustus dan September

- 2 Agustus 2021, 11:32 WIB
Presiden Jokowi menyerahkan bantuan BPUM Rp1,2 juta kepada pelaku usaha mikro sebagai upaya pemeritah dalam pemulihan dampak Covid-19.
Presiden Jokowi menyerahkan bantuan BPUM Rp1,2 juta kepada pelaku usaha mikro sebagai upaya pemeritah dalam pemulihan dampak Covid-19. /BPMI Setpres/Lukas

Baca Juga: BPUM akan Disalurkan ke 1 Juta UMKM Kata Kemenko Perekonomian, Cek Apakah Anda Penerimanya?

Pemerintah menganggarkan Rp1,3 triliun pada program BLT UMKM yang diterima oleh 12,8 juta persuahaan mikro dari seluruh Indonesia sebagai bentuk bantuan Covid-19 bagi yang menjalankan bisnis.

"Tahun 2021 yang akan dibagikan untuk Banpres produktif ini adalah Rp15,3 triliun yang dibagikan kepada 12,8 juta pelaku usaha mikro dan kecil," kata Presiden Jokowi sebagaimana dikutip dari ANTARA, Jumat, 30 Juli 2021.

Terlebih, pemerintah bekerja sama dengan Bank BRI dan BNI untuk menyalurkan BLT UMKM kepada pelaku usaha. Tak hanya itu, masyarakat juga bisa melakukan cek penerima di link Eform BRI dan Banpres BNI.

Baca Juga: Tak Dapat Banpres BPUM 2021? Ajukan KUR Super Mikro ke BRI, Begini Syarat dan Nilai Kredit hingga Rp10 Juta

Anda hanya menyiapkan KTP untuk memasukkan NIK pada kolom yang tersedia pada website Eform BRI atau Banpres BNI. Bagi yang belum pernah cek penerima, iktui langkah-langkah di bawah ini.

Cara cek penerima BPUM Rp1,2 juta melalui link Eform BRI

Cara pertama untuk mencapatkan uang senilai Rp1,2 juta adalah dengan mengakses tautan BRI yang menjadi salah satu lembaga mitra pencairan BLT UMKM. 

Tak perlu datang ke kantor BRI secara langsung, Anda dapat login untuk mengetahui apakan Anda terdaftar sebagai penerima BPUM atau tidak.

- Siapkan HP atau perangkat laptop/PC yang terhubung ke internet beserta KTP untuk mengisi NIK 

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x