KRL Yogyakarta - Solo Segera Beroperasi, Selamat Jalan Prameks!

- 3 Oktober 2020, 09:56 WIB
Ilustrasi KRL. KRL Yogyakarta-Solo siap beroperasi menggantikan Prambanan Ekspres (Prameks).
Ilustrasi KRL. KRL Yogyakarta-Solo siap beroperasi menggantikan Prambanan Ekspres (Prameks). /Pixabay/zheng2088

Baca Juga: Hore! Bansos BLT Rp 500 Ribu Non PKH Cair ke 9 Juta KK, Begini Cara Cek Dapat atau Tidak

“Tetapi, operasional KRL ini akan dilakukan bertahap yaitu dari Yogyakarta-Klaten terlebih dulu baru kemudian dari Klaten-Solo dan diteruskan hingga ke Kutoarjo. Atau bisa sampai ke Kroya. Harapannya seperti itu,” tambahnya.

KRL yang akan beriperasi di wilayan Jogja-Solo ini juga akan disesuaikan dengan kearifan lokal setempat dalam memberikan pelayannya kepada penumpang.

Baca Juga: Syarat Dapat BLT Bansos Rp 500 Ribu Per KK Non PKH dan Cara Buat Kartu Keluarga Sejahtera (KKS)

Baca Juga: Gawat! 2,4 Juta Karyawan Dijamin Gagal Cair BLT Subsidi Gaji BPJS Tahap 5, Cek Namamu di Sini

“Kami pun akan memberikan sentuhan kearifan lokal dengan pelayanan prima untuk seluruh pelanggan kereta," ujar Dedy.

Terkait dengan pelayanan KRL ini, Direktur Utama KAI Commuter Wiwik Widayanti penumpang akan menggunakan kartu seperti halnya kereta yang beroperasi di Jabodetabek.

“Nanti akan menggunakan kartu multitrip. Selama ada saldonya, maka bisa digunakan untuk naik kereta,” katanya.

Baca Juga: Cara Mendapatkan BLT Banpres UMKM Rp 2,4 Juta, Cukup Datangi Kantor Ini dengan Bawa KTP untuk Daftar

Sistem ini diharapkan mampu mengurangi banyak antrean penumpang.
Dari segi waktu tempuh kereta, KRL ini juga diharapkan mampu mendukung perekonomian warga sekitar yang ingin naik dengan titik pemberhentian yang lebih banyak dan keceoaran yang lebih tinggi.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah