Update Terbaru BPUM Tahap 2: Ciri-ciri NIK KTP Lolos Sebagai Penerima BPUM dan Jadwal Pencairan BLT UMKM 2021

- 24 Juli 2021, 19:10 WIB
Ilustrasi pengumuman penyaluran Banpres BPUM Rp1,2 juta atau BLT UMKM tahap 2 di kantor bank BRI cabang Celep. Update terbaru BPUM tahap 2: Ciri-ciri NIK KTP lolos sebagai penerima BPUM dan jadwal pencairan BLT UMKM 2021 sebesar Rp 1,2 juta.
Ilustrasi pengumuman penyaluran Banpres BPUM Rp1,2 juta atau BLT UMKM tahap 2 di kantor bank BRI cabang Celep. Update terbaru BPUM tahap 2: Ciri-ciri NIK KTP lolos sebagai penerima BPUM dan jadwal pencairan BLT UMKM 2021 sebesar Rp 1,2 juta. /Dokumentasi Pribadi/Nia Sari

"Nsb Yth ..., pemilik rek ....., Anda terdaftar sbg penerima Banpres Produktif (BPUM), hub BRI terdekat utk verifikasi & pencairan".

Namun jika belum mendapatkan SMS, pelaku UMKM dapat cek secara mandiri daftar penerima BPUM UMKM tahap 2 melalui link resmi dari Bank BRI dengan cara sebagai berikut:

- Buka link eform.bri.co.id/bpum

- Masukkan nomor identitas NIK KTP 

- Masukkan kode verifikasi yang tertera,

- Kemudian klik Proses Inquiry

- Lalu akan muncul informasi status pendaftaran BLT Banpres UMKM atau BPUM ini.

Baca Juga: Jangan Risau! Nama Tak Lolos BPUM Tahap 2 via eform.bri.co.id/bpum? Cek Segera NIK di Link BNI banpresbpum.id

Ciri-ciri Anda lolos sebagai penerima yakni akan mendapatkan informasi tentang statusnya, sedangkan pelaku UMKM yang tidak diterima atau tidak terdaftar akan muncul notifikasi sebagai berikut:

“Nomor eKTP tidak terdaftar sebagai penerima BPUM.”

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x