Dibuka Hari Ini! Simak Info Pendaftaran SPAN PTKIN 2023, Syarat Wajib, Cara Daftar, dan Jadwal Seleksi di Sini

- 16 Februari 2023, 12:40 WIB
Simak info pendaftaran SPAN PTKIN lengkap dengan syarat wajib, cara daftar, dan jadwal seleksi yang dibuka mulai hari ini, Kamis 16 Februari 2023
Simak info pendaftaran SPAN PTKIN lengkap dengan syarat wajib, cara daftar, dan jadwal seleksi yang dibuka mulai hari ini, Kamis 16 Februari 2023 /Simak info pendaftaran SPAN PTKIN lengkap dengan syarat wajib, ketentuan mendaftar jurusan, dan jadwal seleksi yang dibuka mulai hari ini, Kamis 16 Februari 2023
  • Siswa melakukan registrasi menggunakan NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) dan email aktif pada laman siswa.span.ptkin.ac.id
  • Lakukan validasi akun dengan membuka kotak masuk di alamat email aktif siswa
  • Setelah validasi akun berhasil, login pada laman siswa.span.ptkin.ac.id
  • Cek data dan nilai rapor, sesuai dengan data yang benar yang terdapat di PDSS
  • Upload rapor kelas XI – XII semester 1 dan 2, serta prestasi tambahan
  • Pilih program studi pada PTKIN 1 dan PTKIN 2
  • Cetak bukti pendaftaran

Baca Juga: RESMI! Jadwal Pembukaan Kartu Prakerja 2023 Diumumkan, Ini Golongan yang Tidak Bisa Daftar

Berikut adalah jadwal seleksi SPAN PTKIN 2023 yang harus diketahui oleh siswa calon peserta secara lengkap:

  • Pengisian PDSS: 17 Januari – 13 Februari 2023
  • Verifikasi PDSS: 17 Januari – 13 Februari 2023
  • Pendaftaran (Siswa): 16 Februari – 4 Maret 2023
  • Pengumuman Hasil Seleksi: 3 April 2023

Informasi lebih lanjut mengenai pembukaan pendaftaran SPAN PTKIN dapat ditemui di website span.ptkin.ac.id, nomor WA 081578901020, dan alamat email di [email protected].

Demikian informasi pembukaan pendaftaran SPAN PTKIN 2023 lengkap dengan syarat wajib, cara daftar, dan jadwal seleksi yang dibuka mulai hari ini, Kamis 16 Februari 2023.***

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah