Siapa Brigjen Pol Andi Rian Djajadi, Ini Profil dan Karier Polisi yang Diduga Usir Pengacara Brigadir J

- 30 Agustus 2022, 20:05 WIB
Berikut profil dan karier Brigjen Pol Andi Rian Djajadi dalam penyidikan kasus meninggalnya Brigadir J.
Berikut profil dan karier Brigjen Pol Andi Rian Djajadi dalam penyidikan kasus meninggalnya Brigadir J. /ANTARA/Laily Rahmawaty

BERITA DIY - Penjelasan siapa Brigjen Pol Andi Rian Djajadi lengkap dengan profil dan biodata dari polisi yang diduga usir pengacara Brigadir J dalam rekonstruksi kasus Ferdy Sambo.

Dalam agenda rekonstruksi dalam kasus meninggal dunianya Brigadir J yang dilakukan pada Selasa 30 Agustus 2022 yang lalu, nama Brigjen Pol Andi Rian Djajadi kemudian menjadi perbincangan.

Brigjen Pol Andi Rian Djajadi menjadi perbincangan usai munculnya pengakuan dari pengacara Brigadir J yang menyebutkan bahwa ia telah diusir dari lokasi dilakukannya rekonstruksi.

Kamaruddin Simanjuntak yang merupakan pengacara dari Brigadir J diketahui memberikan penjelasan bahwa dirinya tidak diperkenankan untuk hadir dalam lokasi rekonstruksi tersebut.

Baca Juga: Ferdy Sambo Perintahkan Putri C Mengaku Alami Pelecehan di Duren Tiga, Simak Penjelasan dari Komnas HAM

Dari sejumlah informasi yang dihimpun, diketahui bahwa Brigjen Pol Andi Rian Djajadi pun kemudian memberikan keterangannya terkait dengan kabar yang beredar saat rekonstruksi kasus yang melibatkan Ferdy Sambo tersebut.

Dalam penjelasan yang diberikan oleh Brigjen Pol Andi Rian Djajadi kepada awak media, dirinya menjelaskan bahwa tak ada dasar yang mengharuskan untuk pengacara korban untuk hadir.

Dirinya kemudian menyebutkan beberapa elemen yang dapat untuk hadir dalam proses rekonstruksi suatu kasus ialah seperti tersangka, penyidik, kuasa hukum tersangka, hingga Jaksa Penuntut Umum.

Seperti yang diketahui pada proses rekonstruksi kasus meninggalnya Brigadir J tersebut dihadiri oleh 5 orang tersangka yaitu Ferdy Sambo, Putri Candrawathi, Bharada E, Bripka RR, dan KM.

Baca Juga: Update Kasus Penembakan Brigadir J: Ferdy Sambo dan Putri C Jalani Rekonstruksi Peristiwa di TKP Hari Ini

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x