5 Rekomendasi Makanan Pengganti Nasi untuk Diet, Lebih Sehat dan Bikin Kenyang Lebih Lama

- 11 Mei 2022, 14:55 WIB
Ilustrasi: Info 5 rekomendasi makanan pengganti nasi untuk diet, ada telur, brokoli, hingga kentang, tetap sehat dan bikin kenyang lebih lama.
Ilustrasi: Info 5 rekomendasi makanan pengganti nasi untuk diet, ada telur, brokoli, hingga kentang, tetap sehat dan bikin kenyang lebih lama. /PEXELS/ Total Shape

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer dan Gemini Hari Ini, Sabtu, 12 Februari 2022: Saatnya Diet, Energi Positif Hari Ini

  1. Kacang – kacangan

Kacang – kacangan termasuk kacang hitam, kacang merah, dan beberapa jenis lainnya memiliki kandungan protein dan serat yang dapat membantu kenyang lebih lama dan dapat menjadi pengganti nasi untuk diet.

Tentu saja, deretan rekomendasi makanan untuk diet di atas harus diseimbangkan dengan pemenuhan nutrisi lainnya untuk menunjang penurunan berat badan.

Itulah rekomendasi makanan pengganti nasi yang cocok untuk seseorang yang sedang menjalankan diet, tetap mengenyangkan dan lebih sehat.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah