4 Jenis Niat Zakat Fitrah, Keutamaan, Dalil, Serta Berapa Besaran Uang Zakat yang Dibayarkan?

- 15 April 2022, 20:55 WIB
Ilustrasi - 4 jenis niat zakat fitrah jelang hari raya Idul Fitri 1443 H mulai dari untuk diri sendiri hingga mewakilkan anak atau orang lain.
Ilustrasi - 4 jenis niat zakat fitrah jelang hari raya Idul Fitri 1443 H mulai dari untuk diri sendiri hingga mewakilkan anak atau orang lain. /PIXABAY/allybally4b

BERITA DIY - Simak 4 jenis niat zakat fitrah jelang hari raya Idul Fitri 1443 H mulai dari untuk diri sendiri hingga ketika mewakilkan anak atau orang lain. Serta ada pula keutamaan, dalil, dan berapa besaran uang zakat yang dibayarkan?

Menjelang hari raya Idul Fitri 1443 H, setiap umat Islam, baik laki-laki maupun perempuan, yang mampu diwajibkan untuk membayar zakat fitrah.

Adapun keutamaan dari zakat fitrah sendiri ialah dapat mensucikan diri setelah sebulan lamanya menunaikan ibadah puasa di bulan Ramadhan sebelum Idul Fitri.

Baca Juga: Kapan THR PNS Cair Tahun 2022 hingga Berapa Besaran Tunjangan Hari Raya Idul Fitri?

Keutamaan ini berdasarkan firman Allah Swt dalam Al-Quran Surat At-Taubah ayat 103 yang berbunyi:

خُذْ مِنْ أَمْوَالِهِمْ صَدَقَةً تُطَهِّرُهُمْ وَتُزَكِّيهِمْ بِهَا

“Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat tersebut engkau membersihkan dan mensucikan mereka.”

Baca Juga: Bacaan Doa di Antara Takbir 7x Sholat Idul Fitri: Berikut Tata Cara serta Niat Sholat Idul Fitri 2022

Secara filosofis, mengutip laman resmi Baznas pada Jumat, 15 April 2022, zakat fitrah juga bisa dimaknai sebagai bentuk tenggang rasa terhadap sesama.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x