Cara Cek NOP PBB Khusus Warga DKI Jakarta, Simak Pula Cara Bayar Pajak Online Lewat HP

- 21 Februari 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi cara cek NOP PBB khusus warga DKI Jakarta terbaru dan cara bayar pajak secara online mudah hanya lewat HP smartphone.
Ilustrasi cara cek NOP PBB khusus warga DKI Jakarta terbaru dan cara bayar pajak secara online mudah hanya lewat HP smartphone. /PEXELS/pixabay

BERITA DIY - Begini cara cek NOP PBB khusus warga DKI Jakarta terbaru dan cara bayar pajak secara online mudah hanya lewat HP smartphone.

Sebagai seorang wajib pajak, Anda tentu akan mencari tahu berapa NOP PBB Anda untuk keperluan membayar pajak.

NOP atau Nomor Objek Pajak memiliki fungsi yang kurang lebih sama dengan STNK pada kendaraan bermotor.

Baca Juga: Apa Itu JKP? Ini Contoh Jasa Tidak Dikenai Pajak

Saat melakukan pembayaran pajak, para wajib pajak harus membawa NOP tersebut ke kantor perpajakan sebagai identitas objek pajak.

Namun, saat ini bayar pajak bisa dengan mudah dilakukan via online bahkan cukup dengan HP smartphone masing-masing.

Jika Anda bingung tidak mengetahui berapa NOP PBB Anda, tenang, karena NOP juga bisa dicek secara online melalui website yang bisa diakses lewat HP.

Baca Juga: Cara Menghitung Denda jika Telat Bayar Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Simulasi Perhitungannya

Khusus untuk warga DKI Jakarta, pengecekan NOP PBB bisa dilakukan via online dengan mengakses website resmi BPRD Jakarta, bprd.jakarta.go.id.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x