Resep dan Cara Membuat Cilok dengan Sambal Kacang Takaran Sendok Makan Dijamin Mudah Dibuat

- 15 Februari 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi - Resep dan cara membuat Cilok dengan sambal kacang menggunakan takaran sendok makan dijamin mudah dibuat.
Ilustrasi - Resep dan cara membuat Cilok dengan sambal kacang menggunakan takaran sendok makan dijamin mudah dibuat. /Tangkap layar YouTube/Uli's Kitchen

BERITA DIY – Simak berikut ini resep dan cara membuat Cilok dengan sambal kacang menggunakan takaran sendok makan dijamin mudah dibuat.

Siapa yang tidak tahu jajanan satu ini yaitu Cilok. Cilok saat ini sangat terkenal dikalangan anak-anak hingga orang dewasa. Dengan banyak varian dan model, membuat jajanan ini digemari.

Cilok sendiri merupakan sebuah makanan khas Sunda yang berbentuk mirip bakso yang terbuat dari tapioka dengan tambahan bumbu pelengkap seperti sambal kacang dan sambal.

Baca Juga: Resep Buat Tumis Pare Tempe Lengkap dengan Tips Cara Masak Biar Tak Ada Rasa Pahit

Bentuknya bulat-bulat dan kadang diisi dengan isian seperti daging atau potongan telur di dalamnya.

Dalam penamaan jajanan satu ini, kata “Cilok” adalah lakuran dari kata dalam bahasa sunda, yaitu aci yang memiliki arti tapioka dan dicolok. yang memiliki makna lidi yang menusuk aci tersebut.

Penamaan ini merupakan tradisi penamaan dalam bahasa sunda yang bertujuan untuk memudahkan penyebutan dan memberikan informasi terkait bahan dan teknik memakan makanan tersebut.

Baca Juga: Resep Cilok Sambal Kacang Khas Jawa Barat: Cara Buat, Bumbu dan Bahan yang Perlu Disiapkan

Cilok biasanya dijual sebagai jajanan oleh pedagang kaki lima dengan menggunakan sepeda atau sepeda motor sambil membawa gerobak yang digunakan untuk membawa wadah yang membawa cilok tersebut di pemukiman warga, pinggir jalan dan sekolah-sekolah.

Halaman:

Editor: Aziz Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x