Cara Terdaftar BPUM di Eform.bri.co.id/bpum, Siapkan 5 Berkas Ini agar BLT UMKM Rp 1,2 Juta Cair Desember

- 21 Desember 2021, 13:14 WIB
Cara tedaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum dan 5 berkas yang harus disiapkan untuk mencairkan BLT UMKM Desember 2021.
Cara tedaftar sebagai penerima BPUM di eform.bri.co.id/bpum dan 5 berkas yang harus disiapkan untuk mencairkan BLT UMKM Desember 2021. /PEXELS/Ahsanjaya

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab NIK KTP Tak Terdaftar BLT UMKM Tahap 3 Sehingga Gagal Cairkan BPUM BRI Rp 1,2 Juta

Sedangkan cara agar terdaftar sebagai penerima BPUM atau BLT UMKM Rp 1, 2 juta di eform.bri.co.id/bpum adalah sebagai berikut:

1. Datang ke kantor lembaga pengusul BPUM

2. Bawa berkas yang diperlukan, di antaranya sebagai berikut:

- KTP

- KK

- NIB/SKU/IUMK

3. Mengisi formulir yang disediakan

Baca Juga: Syarat Daftar Bantuan BPUM 2021, Cek BLT UMKM Rp 1,2 Juta Kapan Cair di Eform BRI Tahap 3 Sebelum Tutup

Sayangnya saat ini proses pendaftaran sudah tidak lagi dibuka. Pendaftar BLT UMKM yang lolos seleksi akan mendapatkan SMS dari bnk penyalur.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah