BLT Rp1,2 Juta per Orang Sudah Cair ke 311 Ribu Penerima: BTPKLW Masih Ada Kuota, Penuhi 6 Syarat Ini

- 23 Oktober 2021, 19:52 WIB
Sebanyak 311 ribu orang sudah terima BLT Rp1,2 juta, kuota BTPKLW masih tersedia untuk pemilik PKL dan warung yang penuhi 6 syarat.
Sebanyak 311 ribu orang sudah terima BLT Rp1,2 juta, kuota BTPKLW masih tersedia untuk pemilik PKL dan warung yang penuhi 6 syarat. /ANTARA FOTO/ Dhedez Anggara
  1. Belum pernah dapat BPUM
  2. Melampirkan NIK KTP
  3. Melampirkan izin usaha (NIB / SKU)
  4. Lokasi usaha
  5. Foto usaha
  6. Bukan ASN, TNI, Polri, Pegawai BUMN, atau BUMD

Baca Juga: 7 Syarat Penerima Bantuan BTPKLW Rp 1,2 Juta Jika NIK KTP Tak Lolos BPUM BRI di eform.bri.co.id

Pemilik PKL dan warung yang lolos verifikasi akan dapat undangan pencairan untuk pengambilan BTPKLW di Kodim atau Polres setempat.

Nantinya BLT Rp1,2 juta tersebut akan cair secara tunai atau cash dan dapat dipergunakan untuk membantu pemilik usaha PKL dan warung.***

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x