Cara Ambil BSU bagi Penerima yang Tidak Punya Rekening Himbara, Cek Penerima BLT Subsidi Gaji Lewat Laman Ini

- 23 Agustus 2021, 08:05 WIB
ILUSTRASI - Cara ambil dan cek penerima BSU atau BLT Subsidi Gaji.
ILUSTRASI - Cara ambil dan cek penerima BSU atau BLT Subsidi Gaji. /Tangkap layar: bsu.kemnaker.go.id

Nantinya para pekerja dapat ambil bantuan BSU atau BLT Subsidi Gaji ini dengan mudah tinggal datang ke bank yang dituju untuk mengaktifkan rekening dan ambil dana tunai yang telah didaftarkan.

Baca Juga: Cek Rekening! BLT Subsidi Gaji Tahap 2 Cair via 5 Bank Ini, Login Link BPJS Ketenagakerjaan agar BSU Cair

Sebelum melakukan pengambilan bantuan, pekerja harus memastikan diri telah terdaftar dalam penerima bantuan BSU atau BLT Subsidi Gaji ini.

Untuk memastikan diri sebagai penerima BSU, para pekerja dapat melakukan cek penerima BLT Subsidi Gaji melalui laman resmi yang telah disediakan.

Berikut merupakan cara cek penerima BSU atau BLT Subsidi Gaji:

1. Masuk ke laman resmi yaitu bsu.kemnaker.go.id

2. Apabila belum memiliki akun maka dapat Daftar Akun terlebih dahulu

3. Kemudian masuk atau login ke dalam akun milik Anda

4. Lengkapi profil akun milik Anda

5. Cek pemberitahuan dalam bentuk notifikasi yang tersedia.

Halaman:

Editor: Muhammad Naufal Alyaa

Sumber: kemnaker.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah