4 Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan 2021 Melalui Website Online, Aplikasi, atau SMS Bagi Peserta JHT dan BSU

- 5 Agustus 2021, 09:00 WIB
Selain datang ke Kantor BP Jamsostek Cabang di kota terdekat, cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan program Jaminan Hari Tua (JHT) dan penerima bantuan subsidi gaji/upah (BSU) bisa melalui aplikasi, website online dan SMS.
Selain datang ke Kantor BP Jamsostek Cabang di kota terdekat, cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan program Jaminan Hari Tua (JHT) dan penerima bantuan subsidi gaji/upah (BSU) bisa melalui aplikasi, website online dan SMS. /WARTA PONTIANAK/Tommi Andryandi

BERITA DIY - Simak cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan dalam program Jaminan Hari Tua (JHT) dan penerima bantuan subsidi gaji/upah (BSU). Bisa melalui aplikasi, website online dan SMS secara mudah bagi pekerja.

Iuran tiap bulan Jaminan Hari Tua dalam program BPJS Ketenagakerjaan nantinya akan terakumulasi dan dapat dicairkan. Cek saldo bisa dilakukan kapan pun.

Diketahui, bagi pekerja penerima upah, besaran iuran Jaminan Hari Tua adalah 5,7 persen dari gaji. Rinciannya, sebanyak 2 persen dibayarkan oleh pekerja, sementara sisanya sebesar 3,7 persen dibayarkan pemberi kerja.

Baca Juga: Cara Login BPJS Ketenagakerjaan via BPJSTKU, Cek Kepesertaan Data BSU Subsidi Gaji atau BLT Pekerja Kemnaker

Informasi terbaru, berdasar Peraturan Pemerintah No. 60 Tahun 2015, saldo Jaminan Hari Tua bisa diambil 10 persen, 30 persen, hingga 100 persen tanpa harus menunggu usia kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan mencapai 10 tahun dan/atau peserta minimal berumur 56 tahun.

Oleh karena itu, peserta BPJS Ketenagakerjaan yang masih aktif bekerja di perusahaan atau sedang mempersiapkan masa pensiun dapat mengajukan klaim saldo Jaminan Hari Tua dari 10 persen atau 30 persen.

Sedangkan bagi peserta BPJS Ketenagakerjaan yang sudah tidak bekerja, karena beberapa kondisi dan lain hal, dapat ajukan pencairan saldo JHT miliknya hingga 100 persen.

Baca Juga: Cara Cek Penerima BSU 2021 subsidi gaji karyawan Rp 1 Juta, Login ke Situs BPJS Ketenagakerjaan Ini

Ada beberapa cara untuk cek saldo dana BPJS Ketenagakerjaa, untuk diketahui oleh para pekerja, yakni antara lain:

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x