Cara Daftar BPUM Online Tahap 2 dan Link Penerima Banpres BNI dan BRI 2021, Lakukan Ini Jika Tak Dapat Bantuan

- 27 Juni 2021, 06:53 WIB
Berikut ini adalah cara daftar BPUM online dan link penerima Banpres BNI dan BRI tahap 2 2021, yuk lakukan ini jika tak dapat bantuan dari Kemenkop UKM di eform.bri.co.id dan banpresbpum.id
Berikut ini adalah cara daftar BPUM online dan link penerima Banpres BNI dan BRI tahap 2 2021, yuk lakukan ini jika tak dapat bantuan dari Kemenkop UKM di eform.bri.co.id dan banpresbpum.id /depkop.go.id

BERITA DIY - Berikut ini adalah cara daftar BPUM online dan link penerima Banpres BNI dan BRI tahap 2 2021, yuk lakukan ini jika tak dapat bantuan dari Kemenkop UKM.

Seperti diketahui, BPUM atau Banpres Produktif Usaha Mikro masih bakal cair pada semester II 2021. Yuk ketahui cara daftar agar dapat Banpres Rp 1,2 juta.

Rencananya pada BPUM tahap 2 atau 3 2021, Kemenkop UkM bakal memberikan Banpres Rp 1,2 juta kepada 3 juta UMKM baru. Besaran bantuannya yakni Rp 1,2 juta.

Baca Juga: Daftar Penerima BPUM BRI BNI Lengkap 2021 Tahap 2 Atau 3 2021, Ini Cara Dapat Rp 1,2 Juta Jika Tak Masuk List

Baca Juga: Info Cara Daftar BPUM 2021 dan Cek Penerima Terkini, Hubungi Nomor WA Ini untuk Tanya Kapan Cair hingga Lapor

Pada BPUM tahap 1 atau 2 yang disalurkan semester I 2021, Kemenkop UKM telah menyalurkan BLT ke 9,8 juta UMKM, baik yang baru menerima di 2021 atau penerima lama.

Adapun BPUM telah dilaksanakan sejak tahun lalu untuk membantu UMKM bertahan di tengah pandemi COVID-19. Tahun lalu, besaran bantuan mencapai Rp 2,4 juta per UMKM.

Baca Juga: Link Cek Penerima BPUM BRI BNI Tahap 2 Atau 3 yang Cair Juni 2021, Ini Cara Daftar Bukan di eform.bri.co.id

Baca Juga: Yang Tanya Kapan BPUM BRI BNI Tahap 2 3 2021 Cair, Kemenkop Ungkap Cairnya di Juni pada Tanggal Ini! Cek Daftar Penerima Tak di eform.bri.co.id

Sebelum melakukan daftar online, cek dulu namamu di link cek penerima BPUM secara online via eform.bri.co.id dan banpresbpum.id:

  • Buka link eform.bri.co.id maupun banpresbpum.id bisa dari HP, komputer, atau laptop yang terhubung ke internet
  • Masukkan NIK KTP di kolom yang disediakan
  • Klik "CARI"
  • Data penerima BLT UMKM akan tertera di halaman tersebut.

Baca Juga: Panduan Lengkap Cara Daftar BPUM Online Offline di BRI BNI Tahap 2, Bukan di Link Banpres eform.bri.co.id/bpum

Baca Juga: Tinggal 3 Hari Lagi! Ini Cara Daftar Online BPUM BRI BNI Tahap 2 2021, Cek Penerima BLT Terbaru di 2 Link Ini

Jika namamu tidak ada, lakukan daftar online melalui link berikut ini:

- Jakarta Barat: KLIK LINK INI

- Cianjur: KLIK LINK INI

- Kota Bogor: KLIK LINK INI

- Tanjung Pinang: KLIK LINK INI

- Temanggung: KLIK LINK INI

- Banyuwangi: KLIK DI SINI

- Bantul: KLIK DI SINI

- Yogyakarta: KLIK LINK INI

Baca Juga: Daftar Online di Link Ini Agar BPUM Tahap 2 Atau 3 2021 Cair! Yuk Cek Penerima BLT UMKM BRI dan BNI Di Sini

Baca Juga: Jadwal Kapan BPUM BNI BRI Tahap 1, 2 dan 3 Cair ke UMKM 2021, Cek Daftar Penerima BLT Bukan di eform.bri.co.id

Jika nama daerah kamu tak tercantum, datangi kantor Dinas Koperasi dan UKM daerah setempat. Sebab tak semua daftar BPUM melalui online.

Selain itu, kamu bisa juga bertanya ke Pemda setempat untuk mendapatkan bansos daerah. Kebanyakan Pemda kini juga menyediakan bansos sendiri untuk warga miskin.***

Editor: Resti Fitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah