Info BLT BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 Kapan Cair, BSU Subsidi Gaji Ditransfer ke 7 Kriteria Karyawan Ini

10 Agustus 2021, 15:00 WIB
Info BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair dan daftar kriteria karyawan penerima bantuan BSU Subsidi Gaji Rp 1 juta per orang. /PIXABAY/ planet_fox

BERITA DIY - Simak info terbaru soal BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair dan kriteria karyawan yang berhak dapat bantuan BSU Subsidi Gaji Rp 1 juta.

Saat ini, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) baru mendapatkan 1 juta data karyawan calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 pada awal Agustus 2021 lalu.

Padahal target jumlah penerima bantuan BSU Subsidi Gaji ini mencapai 8,7 juta karyawan. Sehingga banyak orang yang menanyakan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair.

BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) menargetkan data calon penerima bantuan BSU Subsidi Gaji karyawan ini selesai diberikan ke Kemnaker pada Agustus 2021 ini.

Baca Juga: BLT Subsidi Gaji BPJS Gagal Cair ke 7 Rekening Ini, Buruan Cek Namamu di Sini agar Dapat Bantuan Rp 1 Juta

Setelah itu, Kemnaker bisa menyalurkan bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 sebesar Rp 1 juta ini ke karyawan secepatnya.

Berikut ini beberapa perbedaan antara BLT BPJS Ketenagakerjaan tahun lalu dan tahun ini:

1. Kriteria Penerima

Kriteria penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 ini berbeda dengan penyaluran bantuan tahun lalu, terutama pada aspek batasan gaji, wilayah, dan sektor atau pekerjaan karyawan.

Berikut kriteria penerima bantuan BSU Subsidi Gaji karyawan Rp 1 juta per orang ini:

- Mempunyai gaji/upah paling banyak sebesar Rp3,5 juta

- Karyawan yang bekerja di wilayah dengan UMP atau UMK lebih besar dari Rp3,5 juta, maka persyaratan gaji/upah tersebut menjadi paling banyak sebesar UMP atau UMK dibulatkan ke atas hingga ratus ribuan penuh

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjan Siap Cair, Cek sso.bpjsketenagakerjaan.go.id agar Dapat BSU Subsidi Gaji Rp 1 Juta

- Karyawan yang bekerja di wilayah PPKM Level 3 dan Level 4 yang ditetapkan pemerintah sebagaimana dalam Lampiran I Permenaker 16/2021

- Diutamakan bagi pekerja/buruh yang bekerja pada sektor industri barang konsumsi, transportasi, aneka industri, properti, dan real estate, perdagangan dan jasa, kecuali jasa pendidikan dan kesehatan.

- WNI

- Terdaftar sebagai peserta BJS Ketenagakerjaan

- Rutin membayar iuran BPJS Ketenagakerjaan hingga Juni 2021

2. Besaran Dana

Besaran dana BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 hanya Rp 500 ribu selama dua bulan atau Rp 1 juta sekali cair. Sedangkan pada tahun lalu karyawan mendapatkan BSU Subsidi Gaji mencapai Rp2,4 juta yang ditransfer dalam dua termin.

Baca Juga: 7 Hal yang Bikin Gagal Dapat BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta, Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan Cair ke 8,7 Juta Karyawan

3. Skema Penyaluran

BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 ini hanya diberikan kepada karyawan, melalui rekening bank yang telah ditetapkan, yakni sebagai berikut:

- Bank Negara Indonesia (BNI)

- Bank Rakyat Indonesia (BRI)

- Bank Tabungan Negara (BTN)

- Bank Mandiri

- Bank Syariah Indonesia (BSI) untuk pekerja di Aceh

Baca Juga: Pernah Terima Kartu Prakerja Bisa Dapat Bantuan Subsidi Gaji Rp1 Juta? BLT BPJS Ketenagakerjaan Segera Cair

Sedangkan pada tahun lalu BSU Subsidi Gaji dicairkan melalaui rekening milik karyawan. Lantas, bagaimana jika karyawan tidak memiliki buku rekening di atas?

Karyawan akan dibuatkan rekening bank penyalur BSU Subsidi Gaji sesuai dengan nama lengkap atau data yang ada.

Itulah info terbaru soal BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021 kapan cair dan 

Editor: Iman Fakhrudin

Tags

Terkini

Terpopuler