Apa Itu April Mop atau April Fools Day: Sejarah, Contoh April Fools Joke, dan Cara Merayakan

- 1 April 2022, 13:33 WIB
Pengertian apa itu April Mop atau April Fools Day, sejarah, contoh April Fools Joke, dan cara merayakan.
Pengertian apa itu April Mop atau April Fools Day, sejarah, contoh April Fools Joke, dan cara merayakan. /freepik.com/pikisuperstar

BERITA DIY - Simak apa itu April Mop atau April Fools Day, sejarah, contoh April Fools Joke, dan cara merayakan selengkapnya.

April Mop atau disebut juga April Fools Day diperingati setiap tahunnya pada tanggal 1 April. Pada tahun 2022 ini, April Mop jatuh di hari Jumat hari ini.

Dalam April Mop, terdapat satu istilah yang disebut dengan April Fools Joke yang merupakan jokes atau lelucon yang dibagikan kepada teman di sosial media.

Baca Juga: Apa Arti April Fools Day dan Sejarah April Mop, Ini April Fools Joke yang Bisa Dibagikan ke Teman dan Sahabat

April Mop memang identik dengan lelucon atau kebohongan yang dirayakan setiap tanggal 1 April di seluruh dunia tak terkecuali di Indonesia.

Di tiap negara, April Mop dirayakan dengan cara masing-masing. Akan tetapi seluruhnya memiliki tujuan yang sama, yaitu membuat orang merasa dikerjai atau tertawa.

Sejarah April Mop

April Mop telah ada dan dirayakan sejak berabad-abad lalu di berbagai belahan dunia terutama Eropa. Orang-orang merayakan April Mop dengan cara membuat lelucon atau mengerjai teman dekatnya.

Baca Juga: April Mop Adalah Hari Apa? Sejarah dan Arti Fool's Day yang Diperingati 1 April 2022

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x