Contoh Narasi Raport TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 Anak Usia 5 - 6 Tahun: Referensi Pengisian Rapor

- 13 Juni 2023, 16:15 WIB
Ilustrasi - Contoh narasi raport TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 untuk anak usia 5 - 6 tahun, referensi pengisian rapor kenaikan kelas ke SD.
Ilustrasi - Contoh narasi raport TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 untuk anak usia 5 - 6 tahun, referensi pengisian rapor kenaikan kelas ke SD. /PEXELS/Mikhail Nilov

BERITA DIY - Simak contoh narasi raport TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 untuk anak usia 5 - 6 tahun, referensi pengisian rapor kenaikan kelas ke jenjang SD.

Kegiatan pembelajaran di Semester 2 sudah hampir usai. Seperti biasanya, siswa TK B akan mendapatkan hasil penilaian yang dirangkum dalam raport di akhir semester.

Bagi Anda yang bingung dalam membuat narasi rapor TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 untuk anak usia 5 - 6 tahun, Anda dapat melihat contoh di sini sebagai referensi.

Narasi tidak harus dibuat sama persis dengan contoh di bawah, Anda dapat menyesuaikannya dengan keadaan anak di lapangan. Alangkah lebih baik jika penilaian dilakukan secara objektif.

Baca Juga: Jadwal Pengisian Nilai Rapor SMP dan Tata Cara Verifikasi Rapor untuk PPDB Jatim 2023, Mulai Jam Berapa?

Pada Kurikulum Merdeka, nasari rapot akan menjabarkan capaian pembelajaran, mulai dari nilai agama dan budi pekerti; jati diri; literasi dan matematika, sains, teknologi; dan projek penguatan profil pelajar Pancasila.

Inilah contoh narasi raport TK B Semester 2 Kurikulum Merdeka 2023 untuk anak usia 5 - 6 tahun.

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x