Arti Penjara Seumur Hidup dan Hukuman Mati Sesuai Hukum, Apakah Penjara Seumur Hidup 20 Tahun dan Bisa Bebas?

- 21 Maret 2023, 15:56 WIB
Ilustrasi. Urain arti penjara seumur hidup dan hukuman mati sesuai hukum, apakah penjara seumur hidup 20 tahun dan bisa bebas?
Ilustrasi. Urain arti penjara seumur hidup dan hukuman mati sesuai hukum, apakah penjara seumur hidup 20 tahun dan bisa bebas? /PIXABAY/qimono

Pasal yang menjelaskan terkait vonis ini adalah pasal 12, dalam pasal ini pembagian hukuman ada dua yaitu penjara seumur hidup dan penjara selama waktu tertentu.

Bunyi pasal 12 KUHP:

- Pidana penjara adalah seumur hidup atau selama waktu tertentu

Baca Juga: Arti Penjara Seumur Hidup, Apakah Sampai Meninggal atau Sesuai Usia? Bisa Bebas? Ini Fakta Pidana Seumur Hidup

- Pidana penjara selama waktu tertentu paling pendek adalah satu hari dan paling lama lima belas tahun berturut-turut.

- Pidana penjara selama waktu tertentu boleh dijatuhkan untuk dua puluh tahun berturut-turut dalam hal kejahatan hakim boleh memilih terkait pidana mati atau pidana seumur hidup.

- Pidana penjara selama waktu tertentu sekali-kali tidak boleh lebih dari dua puluh tahun

Contoh penjara seumur hidup: jika terdakwa A divonis oleh hakim dengan penjara seumur hidup pada usia 20 tahun maka dia akan dipenjara selama dia hidup sampai meninggal, buka dipenjara selama 20 tahun sesuai umurnya.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta

Sumber: kemenkumham.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x