Profil Tom Lembong yang Disebut Gibran di Debat ke-4, Siapa Dia & Hubungan dengan Gus Imin

- 22 Januari 2024, 11:10 WIB
Profil Tom Lembong yang disebut Gibram di Debat ke-4 Capres Cawapres 2024, siapa dia dan hubungan dengan Gus Imin.
Profil Tom Lembong yang disebut Gibram di Debat ke-4 Capres Cawapres 2024, siapa dia dan hubungan dengan Gus Imin. /Twitter.com/@tomlembong

Sebagai informasi, Tom Lembong adalah salah satu pendukung pasangan Capres Cawapres Nomor urut 1 Anies Baswedan & Muhaimin Iskandar (Gus Imin) di Pilpres 2024.

Baca Juga: Profil Tommy Nursamsu Mardisusanto Caleg DPRD DIY Dapil 1 Partai Nasdem Nomor 5 & Alasan Kenapa Cocok Dipilih

Sebelumnya Tom Lembong diketahuo pernah dipercaya Jokowi ayah Gibran sebagai Menteri Perdagangan menggantikan Rahmat Gobel di bulan Agustus 2015.

Pada Juli 2016 posisi Tom Lembong digantikan Politiis Nasdem Enggartiasto Lukita. Dia pun menjabat sebagai Kepala BKPM hingga digantikan Bahlil Lahadalia pada Oktober 2019.

Di Timnas AMIN, Tom Lembong berposisi seabagai co-kapten dan resmi diumumkan pada tanggal 14 November 2023.

Tom Lembong memiliki nama asliThomas Trikasih Lembong lahir di Jakarta tanggal 4 Maret 1971 dan saat ini berusia 52 tahun.

Baca Juga: Siapa Tom Lembong Live TikTok Bareng Anies Baswedan, Ini Profil Thomas Lembong

Dia merupakan lulusan Arsitekrut dan Desain Perkotaan Harvard University, Inggris. Tom Lembong pun pernah bekerja di berbagai perusahaan internasional sebelum terjun ke politik.

Tom Lembong pun memiliki perusahaan bernama Quvat Management Pte Ltd yang didirikannya tahun 2006 silam.

Sementara di kepemerintahan Tom Lembong pernah menjabat Kepala Divisi dan Wakil Presiden Senior Badan Penyehatan Perbankan Nasional (BPPN) tahun 2000-2002.

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah