BLT Mitigasi Risiko Pangan Cair Lebaran 2024, Siapa Saja Penerima Cek Bansos 600 Ribu?

- 11 Maret 2024, 07:20 WIB
Ilustrasi. Info BLT Mitigasi Risiko Pangan untuk siapa saja, cek bansos 600 ribu, BLT MRP cair tanggal berapa sebelum Lebaran 2024.
Ilustrasi. Info BLT Mitigasi Risiko Pangan untuk siapa saja, cek bansos 600 ribu, BLT MRP cair tanggal berapa sebelum Lebaran 2024. /Tangkap layar PR Flores

 

BERITA DIY - Berikut info BLT Mitigasi Risiko Pangan untuk siapa saja, cek bansos 600 ribu, BLT MRP cair tanggal berapa.

Ketahui BLT Mitigasi Risiko Pangan cair Lebaran 2024, siapa saja penerima cek bansos 600 ribu dari pemerintah.

Pada tahun 2024 ini, pemerintah Indonesia meluncurkan program Bantuan Langsung Tunai (BLT) Mitigasi Risiko Pangan (MRP).

Program BLT MRP bertujuan untuk memperkuat daya beli masyarakat dan disalurkan secara langsung kepada 18,8 juta keluarga di Indonesia selama periode Januari hingga Maret 2024.

Jumlah bantuan BLT MRP 2024 yang diterima setiap keluarga yakni sebesar Rp200.000 per bulan selama tiga bulan atau total mencapai Rp600.000.

Baca Juga: Apa Saja Syarat Mendapatkan PKH 2024 di Link Penerima Cek Bansos cekbansos.kemensos.go.id

Pencairan BLT Mitigasi Risiko Pangan kapan cair?

Menurut Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, pencairan dari BLT ini akan dilakukan secara rapel pada Maret menjelang Ramadan 1445 H.

Prediksi BLT Mitigasi Risiko Pangan cair H-5 Lebaran muncul setelah Menko perekonomian, Airlangga Hartarto dan Sri Mulyani beri penjelasan.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x