INFO BLT PIP Kemdikbud 2023 Tahap 2 Disalurkan Juli, Uang Rp1 Juta Bisa GAGAL Cair Jika Masuk Kriteria Ini

- 14 Juli 2023, 11:30 WIB
Info BLT PIP Kemdikbud 2023 tahap 2 disalurkan Juli, uang bantuan hingga Rp1 juta bisa gagal cair jika masuk kriteria ini.
Info BLT PIP Kemdikbud 2023 tahap 2 disalurkan Juli, uang bantuan hingga Rp1 juta bisa gagal cair jika masuk kriteria ini. /Tangkap layar TikTok/sobatpip

BERITA DIY - Simak info bantuan uang tunai (BLT) PIP Kemdikbud 2023 tahap 2 disalurkan Juli. Catat, uang bantuan hingga Rp1 juta bisa gagal cair jika masuk kriteria ini.

BLT PIP Kemdikbud 2023 kini tengah memasuki penyaluran termin atau tahap 2 untuk para siswa penerima.

Jika mengacu pada tahun lalu, jadwal penyaluran PIP Kemdikbud untuk tahap 2 dilakukan mulai dari bulan Mei, Juni, Juli, Agustus, hingga September.

Dengan hal ini maka tidak heran apabila sejumlah siswa dikabarkan bahwa telah terima uang bantuan hingga Rp1 juta dari PIP Kemdikbud 2023 hingga bulan Juli ini.

Baca Juga: Uang BLT PIP Kemdikbud 2023 Tahap 2 Sudah MASUK Rekening, Kode Dana CAIR, Cara Daftar Penyaluran Selanjutnya

Sebagai informasi juga bahwa bantuan PIP Kemdikbud disalurkan satu tahun sekali.

Umumnya siswa yang telah menjadi penerima PIP Kemdikbud tahun sebelumnya ada kemungkinan kembali dapat di tahun selanjutnya.

Akan tetapi jika seorang siswa penerima PIP Kemdikbud tersebut masuk dalam kondisi kriteria tertentu bisa menyebabkan BLT ini bisa gagal cair lagi.

Adapun besaran uang PIP Kemdikbud 2023 termin 2 yang disalurkan kepada siswa penerima yaitu:

Halaman:

Editor: Bagus Aryo Wicaksono


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x