Tanpa KIP Siswa Bisa Dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp 1 Juta, Cek Nama Penerima di SINI Input 2 Nomor

- 9 Juli 2023, 15:35 WIB
Tidak padan DTKS atau tanpa KIP bisa dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp 1 juta, cek penerima di pip.kemdikbud.go.id modal 2 nomor.
Tidak padan DTKS atau tanpa KIP bisa dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp 1 juta, cek penerima di pip.kemdikbud.go.id modal 2 nomor. /Facebook.com/Momz Aira

BERITA DIY - Tanpa KIP siswa SD, SMP, dan SMA bisa dapat PIP Kemdikbud 2023 hingga Rp 1 juta, cek nama penerima di link pip.kemdikbud.go.id hanya input 2 nomor spesial.

PIP adalah kepanjangan dari Program Indonesia Pintar, program dari Kemdikbud ini merupakan program bantuan dari pemerintah yang diperuntukkan untuk peserta didik berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin.

Salah satu syarat siswa SD, SMP, dan SMA bisa jadi penerima PIP Kemdikbud 2023 yakni memiliki Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Siswa yang memiliki Kartu Indonesia Pintar yakni siswa yang keluarganya masuk dalam Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dan tercatat di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Baca Juga: Cek Bansos Juli 2023: PKH, BLT BPNT, PIP Kemdikbud, KLJ Lansia DKI Jakarta Bantuan Cekbansos.kemensos.go.id

Syarat penerima PIP Kemdikbud 2023

1. Peserta didik yang memiliki Kartu Indonesia Pintar

2. Berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin.

3. Berasal dari keluarga PKH (Program Keluarga Harapan)

Halaman:

Editor: F Akbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x