SUDAH DIBUKA! UMKM Daftar BLT Rp700 Ribu Bukan di Eform.bri.co.id, Ini Syarat dan Cara Lengkapnya

- 20 April 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi - Pelaku UMKM bisa terima BLT Rp700 ribu bukan di eform.bri.co.id, ini syarat dan cara daftar.
Ilustrasi - Pelaku UMKM bisa terima BLT Rp700 ribu bukan di eform.bri.co.id, ini syarat dan cara daftar. /PEXELS/Quang Nguyen Vinh

- Maksimal 2 NIK dalam 1 KK jadi penerima Kartu Prakerja

- Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, Aparatur Sipil Negara, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.

Baca Juga: Link Daftar Kartu Prakerja Gelombang 51: Login ke Dashboard, Bisa Dapat Insentif Rp4,2 Juta!

Cara Daftar Kartu Prakerja bagi Pelaku UMKM

Setelah memastikan diri memenuhi syarat untuk daftar Kartu Prakerja masyarakat bisa daftar Kartu Prakerja dengan cara berikut ini.

 

- Buka laman prakerja.go.id lewat browser
- Buat akun dengan email aktif
- Lakukan verifikasi email
- Login kembali ke dashboard prakerja.go.id
- Lakukan verifikasi KTP dan KK
- Isikan data diri secara lengkap dan benar
- Lakukan berbagai langkah verifikasi
- Pilih alasan keikutsertaan serta minat bakat
- Verifikasi Nomor Handphone
- Ikuti Tes Kemampuan Dasar
- Klik Gabung Gelombang yang sudah dibuka

Demikian informasi UMKM bisa daftar program ini untuk terima BLT Rp700 ribu bukan di eform.bri.co.id, syarat dan cara daftar.***

Halaman:

Editor: Sani Charonni


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah