Cek Penerima Bansos BLT BBM dan BPNT di Link Ini untuk Dapat Bantuan Sebesar Rp 900 Ribu Desember 2022

- 14 Desember 2022, 19:32 WIB
Bansos BLT BBM dan BPNT cair Desember, cek nama penerima di link cekbansos.kemensos.go.id untuk dapat bantuan sebesar Rp 900 ribu via Kantor Pos Indonesia.
Bansos BLT BBM dan BPNT cair Desember, cek nama penerima di link cekbansos.kemensos.go.id untuk dapat bantuan sebesar Rp 900 ribu via Kantor Pos Indonesia. /PIXABAY/@Pexels

Baca Juga: Cuma Input Nama di cekbansos.kemensos.go.id Dapat Bansos Sembako, BPNT Desember 2022 Cair Rp600 Ribu

Di tempat lain, PT Pos Indonesia menjamin penyaluran bantuan sosial BLT BBM dan BPNT di wilayah terdepan, terluar dan tertinggal (3T) akan berjalan tepat waktu.

Hal tersebut dikutip oleh BERITA DIY dari keterangan ANTARA pada siang ini, Rabu, 14 Desember melalui Direktur Bisnis Jasa Keuangan PT Pos Indonesia.

Dalam keterangannya, Haris menjelaskan bahwa PT Pos Indonesia berkomitmen supaya ketiga bantuan tersebut tidak melebihi target yang ditetapkan Kementerian Sosial pada akhir Desember 2022.

"Petugas saat menerima data sudah memetakan lokasi penerima dan kantor pos tedekatnya. Kita menyiapkan transportasi, berkoordinasi dengan pemerintah daerah terkait dan aparat keamanan," jelas Haris, pada Rabu, ini.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos BPNT 2022 via Login cekbansos.kemensos.go.id, Desember Cair Rp 600 Ribu

Dalam artikel yang sama, Ketua Satgas Bansos Hendra Sari menambahkan berkat koordinasi yang baik, penyaluran bansos saat ini hampir mencapai 100 persen.

Sejauh ini, hanya tersisa sekitar tiga persen bagi bansos BLT BBM dan BPNT yang belum tersalurkan kepada KPM di wilayah 3T.

Meskipun tak mudah menyalurkan bansos di wilayah 3T, tambahnya PT Pos Indonesia tetap berkomitmen penuh untuk menyampaikan amanah pemerintah kepada KPM, bahkan, pihaknya memberikan perhatian khusus dalam penyaluran di wilayah 3T.

"Ini bentuk subsidi silang karena wilayah 3T berhak mendapatkan perlakuan yang sama. Mereka berhak mendapatkan bantuan dengan cepat seperti yang dilakukan di daerah yang mudah dijangkau,” ucapnya.

Halaman:

Editor: Iman Fakhrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah