Hore, PKH Cair di Wilayah Ini Bulan Maret, Solusi Jika Gagal Dapat BLT Ibu Hamil, Daftar Bawa 2 Berkas Berikut

- 26 Maret 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi bansos PKH tahap 1 cair bulan Maret di beberapa wilayah beserta solusi untuk dapat BLT.
Ilustrasi bansos PKH tahap 1 cair bulan Maret di beberapa wilayah beserta solusi untuk dapat BLT. /ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah

BERITA DIY - Simak PKH yang sudah cair di wilayah berikut di bulan Maret beserta cara dapat BLT bantuan ibu hamil dan golongan lainnya hanya dengan membawa dua berkas.

Kemensos telah mulai mencairkan dana PKH kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang memenuhi syarat. Rencananya bantuan rampung 100 persen di akhir bulan Maret atau menjelang bulan Ramadhan.

Meski begitu ada solusi yang dapat dilakukan masyarakat agar bisa menerima bansps PKH di tahap selanjutnya apabila gagal di tahap 1 yang cair bulan Maret.

Baca Juga: Pengumuman! Buruan Input NIK Kesini, Jangan Kaget Jika Nama Masuk Dalam Daftar Penerima Bansos PKH Maret 2022

Ada beberapa syarat untuk menerima PKH, di antaranya Warga Negara Indonesia (WNI) beserta masyarakat miskin atau rentan miskin.

Selain itu ada beberapa golongan yang berhak menerima BLT PKH karena masing-masing akan mendapat nominal bantuan yang berbeda.

Adapun golongan itu adalah ibu hamil, anak usia dini, pelajar SD, SMP, hingga SMA, beserta difabel dan lanjut usia. Berikut rinciannya:

Baca Juga: Cairkan PKH Bukan di cekbansos.kemensos.go.id, Begini Cara Ambil BLT PKH Lewat Kantor Pos atau Tarik Tunai ATM

- Golongan ibu hamil dapat PKH Rp3 juta setahun atau Rp750 ribu per bulan

- Golongan anak usia dini dapat PKH Rp3 juta setahun atau Rp750 ribu per bulan

Halaman:

Editor: Inayah Bastin Al Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x