Cara Daftar Bansos Sembako BPNT yang Cair Sampai Desember 2021 Pakai HP di Menu Usul Aplikasi Cek Bansos

- 13 Oktober 2021, 15:40 WIB
Ilustrasi cara daftar penerima bansos sembako BPNT Rp200 ribu yang cair sampai Desember 2021 di aplikasi Cek Bansos.
Ilustrasi cara daftar penerima bansos sembako BPNT Rp200 ribu yang cair sampai Desember 2021 di aplikasi Cek Bansos. /Tangkap layar: YouTube.com/Kemensos RI
  1. Download aplikasi Cek Bansos
  2. Buat akun baru atau user ID
  3. Login menggunakan user ID yang sudah diaktivasi dan diverivikasi oleh admin Kemensos
  4. Masuk menu Tanggapan Kelayakan
  5. Pilih menu Usul
  6. Lengkapi data pengusul untuk mendapatkan bansos sembako BPNT

Baca Juga: Daftar DTKS dan Penuhi Syarat Berikut Ini Agar Bansos Sembako BPNT Rp200 Ribu Bulan Oktober 2021 Bisa Cair

Informasi penting lainnya, dana bansos sembako BPNT tidak dapat ditarik secara tunai berbeda dengan Bantuan Sosial Tunai (BST) dan bansos Program Keluarga Berencana (PKH) yang sama-sama disalurkan oleh Kemensos.

Penerima bansos sembako BPNT Rp200 ribu diambil dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos yang terhimpun dalam dtks.kemensos.go.id.***

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x